Suara.com - Belakangan nama Tisya Erni ramai diperbincangkan. Dia adalah seorang model seksi yang disorot gara-gara bongkar chatnya dengan komedian Sule.
Tisya Erni punya wajah cantik dan bodi yang aduhai. Dia pun memastikan cuma sekali melakukan operasi plastik.
"Dalam tubuh saya cuma operasi hidung, cuma itu ajah sih, karena waktu itu hidungnya agak sedikit bengkok. Ada kecelakaan sedikit abis itu dibenahin," ujar Tisya Erni ditemui di kawasan Bambu Wulung, Cipayung Jakarta Timur, baru-baru ini.
"Tapi alhamdulillah dari orangtua saya udah mancung dari papah udah ngikutin papah gitu," ujarnya lagi.
Tisya Erni masih ingat betul merogoh kocek sekitar Rp 20 juta untuk merombak bagian hidungnya.
"Itu tahun 2018," kata Tisya Erni.
Dia pun tak menampik jadi lebih percaya diri setelah melakukan operasi plastik. Penampilan bagi Tisya Erni memang faktor penunjang kariernya di panggung hiburan.
"Iya lebih pede ya tentunya, tapi ternyata setelah itu saya menganggap bahwa tenyata kalo nggak perlu dirombak, tetep seperti itu nggak jelek juga aku tetep cantik juga kok," ucap Tisya Erni.
Sebagai model, Tisya Erni tentu saja menyisikan duit untuk biaya perawatan kecantikan. Tiap bulan, dia bisa menghabiskan uang sekitar Rp 15 juta.
Baca Juga: Ribut dengan Sule, Nathalie Holscher: Terima Kasih untuk Semua, Aku Capek
"Untuk merawat kulit badan terus wajah, biar telihat bersih dan nggak ada kerutan penuaan, dan perawatan di dalam tubuh juga ada pastinya," kata Tisya Erni.
Tag
Berita Terkait
-
Sule Disebut Ingin Menikah Lagi dengan DJ, Mahalini Refleks Nyebut!
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
-
Diincar AC Milan, Jay Idzes Bersaing dengan 3 Nama Termasuk Rekan Setimnya Sendiri
-
Merinding! Sule Didatangi Almarhumah Mantan Istri, Kasih Petunjuk Mengejutkan soal Pacar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah
-
Review Film Papa Zola: The Movie, Ketika Sosok Ayah Jadi Pahlawan di Dunia Game
-
Mimpi Jadi Puteri Indonesia Kandas karena Keinginan Pacar: Kisah Kelam Aurelie Moeremans Terungkap
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan