Suara.com - Adik Raffi Ahmad, Nisya Ahmad bersama suaminya, Andika Rosadi baru-baru ini pamit dari rumah sang kakak dan Nagita Slavina di Andara.
Mereka akhirnya menempati rumah baru mereka yang tak jauh dari Raffi dan Nagita.
Momen pamitan Nisya dan Andika serta anak-anak mereka pun membuat Nagita Slavina tak berhenti nangis.
Bahkan saat kembali diungkit oleh adik bungsu Raffi Ahmad, Syahnaz, perempuan yang akrab disapa Gigi itu kembali mewek.
"Sudah nggak mau ngebahas padahal. Pada pamit, Andika pamit jadinya kan aku nangis," ucap Nagita Slavina ditanya Syahnaz.
"Teh (Nisya) dia nangis teteh pindah semua. Andara kosong, udah dipindah-pindahin. Dia nangis terus," celetuk Syahnaz yang bikin Nagita makin mewek.
Bahkan saat dandan, Nagita tiada henti menitihkan air mata karena rumahnya kini makin sepi.
Melihat kakak iparnya nangis terus, Syahnaz gemas dan hanya bisa tertawa ngakak.
"Padahal rumahnya lima menit nyampe guys," beber ibu si kembar Zayn Zunaira ini. "Sumpah ini orang bener-bener ya."
Baca Juga: Nagita Slavina Dapat Kado dari Bos MS Glow, Kecil tapi Harganya Rp80 Juta
Beberapa netizen mengaku ikut sedih melihat Nagita Slavina kesepian karena saudara Raffi Ahmad yang dulu tinggal bareng kini sudah pindah rumah.
"Nggak kebayang sepi nya Andara, sedih bangeett," komentar netizen.
"Uluh...Uluh..Sedihnya gk k bayang, karna Mama Gigi deket sma Anteu Nanaz sm Bunda Nissya,apa lgi 1 rumah terus, makan bareng,smpe olahraga jg sma,selalu kompak,kaya kakak adek beneran. Smg bsa saling jga,saling syg,saling lindungi,smpe Tua nnt y. Andara sepi deh, Aa Bebii g ada temen maenny," komentar netizen lain.
"Kerasa banget, yg biasa nya rame banget pasti sepi," tambah yang lain.
Sebelumnya, Nisya Ahmad dan suaminya sering dicibir menumpang di rumah Raffi dan Nagita. Padahal keduanya memang diminta Raffi sendiri untuk tingga bersama.
Berita Terkait
-
Ryu Kintaro Tantang Rafathar Duel di Ring, Warganet: Pewaris vs Pewaris
-
Fitnah Rafathar Beli Sepatu Mahal, BigMo sampai Ucap Kata Kasar
-
Mak Vera Tunjukkan Foto Terakhir Olga Syahputra, Raffi Ahmad Terkejut: Ya Allah...
-
Fahmi Bo Diizinkan Pulang setelah Jalani Operasi Batu Empedu, Semua Biaya Ditanggung Raffi Ahmad
-
Fahmi Bo Mulai Pulih, Ucapan Terima Kasih untuk Raffi Ahmad Bikin Haru!
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Rekomendasi Film Indonesia Adaptasi Korea, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Raisa Bongkar Makna Personal di Balik Lagu 'Semua di Sini'
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul