Suara.com - Artis Lucinta Luna membagikan potret bersama seorang lelaki yang disebutnya sebagai ayah calon anak yang dikandung. Hal itu terlihat dalam unggahan terbarunya di Instagram pada Minggu (3/5/2021).
Di situ, pemain Bridezilla ini tampak menikmati ciuman di kening yang diberikan oleh sang kekasih. Sedangkan pacar bulenya itu juga memeluknya dengan mesra.
"Papa ur son ... papanya anakkuh. Responsibillyty," tulis Lucinta Luna sebagai caption.
Tidak menunggu lama, unggahan itu pun langsung banjir komentar. Baik dari para netizen maupun dari rekan para artis.
"Paling bentar lagi drama keguguran," ujar @hennie.zee di kolom komentar.
"Ratu mending bikin karya dan menghibur kita aja nggak usah pake drama-drama lagi. Yuk bisa yuk," timpal @an.latifaaa.
"Waduh Lucinta jangan-jangan nanti hamil durian nih. Kemarin kan sempet hamil anggur.. Besok hamil mangga. Bisa-bisa hamil buah-buahan jadinya wkwkwk," imbuh @nining_gendiz.
"Haha cowok berhayal hamil," tambah @choirul_anwar98.
Baca Juga: Lucinta Luna Ngaku Hamil, Daniel Mardhany Deadsquad Ditangkap
Sebelumnya, Lucinta Luna membuat heboh usai membagikan video muntah-muntah dan hasil test pack yang menunjukkan positif hamil.
Dia pun langsung menghubungi kekasih bulenya. Lucinta Luna mau pacarnya itu bertanggung jawab.
Sayangnya kehamilan Lucinta Luna itu direspons kocak oleh para netizen. Mereka menilai sang artis terlalu berhalusinasi.
Sekedar mengingatkan, Lucinta Luna dulunya lelaki tulen. Dia pun berganti kelamin menjadi perempuan dengan menjalani operasi kelamin.
Selanjutnya Lucinta Luna mengajukan pergantian gender ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Permohonannya itu sendiri sudah dikabulkan.
Berita Terkait
-
Sempat Marah-Marah, Perseteruan Lucinta Luna dan Traveloka Berujung Manis
-
Lucinta Luna Ngamuk, Uang Tiket Pesawat Tak Kunjung Direfund Layanan Travel
-
Lucinta Luna Lulusan Apa? Netizen Sebut Aura STM-nya Keluar Saat Demo
-
Heboh! Lucinta Luna Orasi di Depan DPR, Sindir Pemerintah hingga Kibarkan Bendera One Piece
-
Kibarkan Bendera One Piece, Lucinta Luna Orasi di Depan DPR Pakai Helm Gojek: Bubarkan DPR!
Terpopuler
- 23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 Oktober: Klaim 16 Ribu Gems dan Pemain 110-113
- Jepang Berencana Keluar dari AFC, Timnas Indonesia Bakal Ikuti Jejaknya?
- Daftar HP Xiaomi yang Terima Update HyperOS 3 di Oktober 2025, Lengkap Redmi dan POCO
- Sosok Timothy Anugerah, Mahasiswa Unud yang Meninggal Dunia dan Kisahnya Jadi Korban Bullying
- 7 Fakta Nusakambangan, Penjara di Jawa Tengah yang Dihuni Ammar Zoni: Dijuluki Pulau Kematian
Pilihan
-
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-23 Ketiban Sial!
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
Terkini
-
Bak Kutunggu Jandamu, Giorgio Antonio Akui Naksir Sarwendah Sejak 5 Tahun Lalu
-
Ayu Ting Ting Menangis di Hadapan Habib Umar, Curhat Lelah Besarkan Anak Sendiri dan Menanti Jodoh
-
Han So Hee Latihan Setahun Demi Tampilkan Dance Memukau di Fan Meeting Jakarta
-
Diserang Mantan Karyawan Lewat Tuduhan TPPU Hingga Gugatan Rp100 Miliar, Ashanty: Allah Gak Tidur!
-
Profil Cleantha Islan Tunangan Teuku Rassya, Benarkah Usianya Lebih Tua?
-
Dituding Andrew Andika Jarang Urus Anak, Tengku Dewi Beri Jawaban Menohok
-
Pesulap Merah Tantang Alumni Lirboyo Buktikan Santet Nyata, Janjikan Rumah Cash dan Uang Rp 25 Juta
-
Tak Menyesal Dukung Prabowo-Gibran, Tretan Muslim Blak-blakan Soal Jadi Buzzer
-
Gugatan Cerai Andre Taulany Ditolak Berkali-kali, Ternyata Ini Alasan Kuat Agar Dikabulkan
-
Plot Twist! Na Daehoon Dulunya Selingkuhan 'Jule' Julia Prastini Sewaktu Pacaran?