Suara.com - Keputusan Marcell Siahaan menjadi seorang mualaf menuai beragam reaksi netizen. Paling baru, suami model Singapura Rima Melati Adams ini diajak mengibarkan bendera tauhid oleh seorang warganet di media sosial Twitter.
"Welcome brother !!! Mari Kibarkan bendera tauhid ke seluruh penjuru dunia," tulis netizen.
Diminta begitu, eks suami Dewi Dee Lestari yang pernah memeluk Hindu tersebut torehkan kalimat menyejukkan. Menurut dia, menjadi soerang muslim paling penting tidak menghakimi orang lain.
Balasan pelantun Peri Cintaku itu menarik perhatian para netizen. "Boleh ketawa nggak bro?" cuit netizen. "Jawaban yang mantap," sahut yang lain.
"Pengalaman hidup saya mengajari saya untuk menghormati perjalanan spiritual orang lain dengan segala pergumulannya. Tidak menghakimi, tidak menggiring, apalagi memprovokasi. Saya sejauh inj masih waras dan berserah pada Sang Khalik, bukan internet," lanjut Marcell Siahaan.
Marcell Siahaan sebelumnya mengatakan menjadi seorang muslim. Barangkali tak banyak orang tahu lantaran dia tak pernah mengumbar keputusannya menjadi mualaf.
Sumber: www.matamata.com
Berita Terkait
-
Uji Materi UU Hak Cipta Dikabulkan Sebagian, MK Perkuat Hak Musisi
-
3 Novel Dee Lestari Bercerita tentang Apa? Bakal Dibuat Serial Netflix
-
Konser Babyface Jadi Ajang Nostalgia Akbar Sammy Simorangkir, Rio Febrian hingga Marcell Siahaan
-
Yovie Widianto: Lagu 'Takkan Terganti' Empat Kali Dirilis, Semuanya Meledak!
-
Bukan Pemenang, Ini Peran Marcell Siahaan di Lomba Karaoke 17 Agustus-an Komplek
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Belum Tayang, Film Na Willa Karya Ryan Adriandhy Diserang Buzzer Danur
-
5 Prediksi Nominasi Best Actress Oscar 2026, Bersaing Ketat!
-
Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku? Diklaim Drama Religi yang Tak Lebay
-
5 Fakta Menarik Drakor No Tail to Tell yang Dibintangi Kim Hye Yoon
-
Bikin Panik, Pevita Pearce Salah Sangka Bunyi Token Listrik Dikira Bom
-
Resmi Cerai, Viral Ridwan Kamil Asyik Main Padel di Bali
-
Pacaran Beneran, Jerome Kurnia Ngaku Baru Ciuman dengan Nadya Arina demi Film Penerbangan Terakhir
-
Keluarga Umay Shahab Kuasai Sinemaku Pictures, Alasan Prilly Latuconsina Pamit?
-
The Equalizer 2: Ketika Masa Lalu Menjemput di Tengah Badai Mematikan, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis dan Fakta Menarik In Your Radiant Season, Kisah Cinta Lee Sung Kyung dan Chae Jong Hyeop