5. The Forever Purge (9 Juli)
Serial “The Purge” akan berakhir dengan film kelimanya. Film ini akan diperankan oleh Ana de la Reguera, Josh Lucas, Will Patton, Cassidy Freeman, dan Sammi Rottibi. Film ini akan diarahkan oleh sutradara Everardo Gout.
Film ini berlatar setelah peristiwa “Purge: Election Year” dan hal-hal berubah ketika sekelompok warga melanggar aturan dan terus melanjutkan pembersihan kepada warga sekitar melebihi jumlah waktu yang ditentukan oleh pemerintah. Pembantaian dan suasana cekam pun tak dapat dihindarkan.
6. Escape Room 2: Tournament of Champions (16 Juli)
Sutradara Adam Robitel dan produser Neal H. Moritz kembali untuk sekuel film thriller psikologis 2019 berjudul Escape Room, selain aktor Taylor Russell dan Logan Miller. Film ini juga akan dibintangi oleh Indya Moore, Holland Roden, Isabelle Fuhrman, Carlito Olivero, Thomas Cocquerel dan James Frain.
Walaupun belum diketahui secara resmi alur dari cerita di film ini, namun sepertinya tidak akan jauh berbeda dengan cerita di film sebelumnya dimana akan diperlihatkan beberapa orang yang terjebak di sebuah ruangan dan harus menghadapi berbagai permainan bertaruh nyawa di dalamnya.
7. Venom: Let There Be Carnage (24 September)
Tom Hardy kembali sebagai karakter anti-hero di film Marvel, Venom dan kali ini siap untuk menghadapi pembunuh berantai yang sangat kuat, Carnage, yang diperankan oleh Woody Harrelson. Andy Serkis mengarahkan sekuel film Venom tersebut.
Di film sebelumnya, Venom sukses meraup US$ 856 juta, dengan biaya produksi sebesar US$ 100 juta. Hal tersebut menjadi pencapaian manis di balik sejumlah kritik terhadap film dan untuk seri terbarunya ini diprediksi akan melebihi kesuksesan dari film sebelumnya.
8. No Time To Die (8 Oktober)
Baca Juga: 5 Rekomendasi Film Si Deadpool Ryan Reynolds
Film ke-25 dalam franchise James Bond, yang dibintangi oleh Daniel Craig dalam tur terakhirnya sebagai mata-mata paling ikonik, akan bercerita tentang pembatalan pengunduran diri Bond di Jamaika yang terhenti ketika seorang teman lama, Felix Leiter (Jeffrey Wright), datang mencari bantuan.
Misi 007 untuk menyelamatkan seorang ilmuwan yang diculik terpaksa membuat Bond harus menghadapi Safin (Rami Malek), penjahat bertopeng misterius yang dipersenjatai dengan teknologi berbahaya.
Itulah 8 rekomendasi film terbaru 2021 yang akan segera tayang di bioskop. Sudah siap menyaksikan?
Berita Terkait
-
Sinopsis Film Mortdecai: Upaya Penipu Ulung Lunasi Hutang Pajak
-
5 Rekomendasi Film Si Deadpool Ryan Reynolds
-
Sinopsis The Forbidden Kingdom: Jet Li dan Jackie Chan Merebut Tongkat Emas
-
Sinopsis Film The Accidental Spy: Aksi Sales Jadi Mata-mata Dadakan
-
Nonton Film Tjoet Nya Dien Bareng Serikat Pekerja, Menaker Ida: Bioskop Itu Aman!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
-
Purbaya Gregetan Soal Belanja Pemda, Ekonomi 2025 Bisa Rontok
Terkini
-
Sinopsis Film Hotel Mumbai: Potret Ngeri dan Heroik di Balik Tragedi Serangan Teror 26/11
-
Perjalanan Davika Hoorne dan Ter Chantavit, Bertemu di Film Pee Mak hingga Berlabuh ke Pelaminan
-
Jefri Nichol Ditelepon Ameera Khan Saat Live Main Game, Ekspresi Panik Jadi Sorotan
-
Isu Perundungan Bawa Fedi Nuril Tampil di Film Horor "Qorin 2"
-
Pelaku Hiburan Tolak Gelar Pahlawan Nasional Soeharto, Ada Sineas hingga Musisi
-
Deretan Film Adipati Dolken dan Mawar De Jongh, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Rekomendasi 5 Film Disney Terbaik 2025, Dari Superhero Hingga Live-Action
-
Marsinah Resmi Jadi Pahlawan Nasional, Kisahnya Difilmkan Lewat Marsinah: Cry Justice
-
Profil Davika Hoorne, Pemeran Hantu Ikonik di Pee Mak yang Baru Saja Menikah
-
Deretan Pemain Film Whats Up with Secretary Kim? Versi Indonesia