Suara.com - Kabar kurang mengenakkan datang dari Abdul Hamid alias Pak Ogah. Pengisi suara di serial Si Unyil ini kembali dilarikan ke rumah sakit karena anfal.
Kabar tersebut diperoleh dari salah satu penggemar Si Unyil. Ia mengaku mendapat kabar tersebut dari pihak keluarga.
"Lagi-lagi dapat info dari keluarganya Pak Ogah, beliau baru saja masuk rumah sakit, dirawat lagi karena anfal," ujar penggemar Pak Ogah yang enggan disebut namanya kepada Suara.com, Selasa (1/6/2021).
Saat ini, Pak Ogah dirawat di Rumah Sakit Kartika Husada. Kabar itu pun sudah dikonfirmasi oleh istri Pak Ogah, Yuyun Widayanti.
"Iya (betul anfal) ini baru mau masuk kamar setelah di UGD," kata Yuyun melalui pesan singkat.
Yuyun mengakui, saat ini Pak Ogah butuh banyak istirahat. Sebab, tekanan darahnya cukup tinggi sehingga diduga menyebabkan anfal.
"Darah tingginya naik, ngedrop, mungkin kelelahan karena banyak tamu," imbuhnya.
Seperti diberitakan sebelumnya, Pak Ogah mengalami beberapa penyakit komplikasi karena usianya yang sudah 74 tahun. Berawal dari sakit lambung, kini lelaki yang populer dengan kepala plontosnya itu juga memiliki darah tinggi hingga penyumbatan darah di otak kanan dan kiri.
Baca Juga: Pembangunan Rumah Mandek 2 Tahun, Pak Ogah Kesulitan Finansial
Berita Terkait
-
Bukan Pak Ogah, Polisi Ungkap Dalang di Balik Rantai Viral Exit Tol Rawa Buaya
-
Keroyok Pemotor Gunakan Batu, Polisi Ringkus 3 Pak Ogah di Tubagus Angke Jakarta Barat
-
Ngaku Kemacetan Jakarta Turun tapi Jalan TB Simatupang Tetap 'Horor', Pramono Siap Usir Pak Ogah!
-
Pramono Marah Usai Blusukan Senyap di TB Simatupang: Parah Bangat, Gak Boleh Lagi Ada Pak Ogah!
-
Merdeka yang Tak Sampai ke Trotoar: Ironi 'Pak Ogah' di Seberang 'Gedung Rakyat'
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Profil Afan DA 5, Pedangdut yang Disebut Dewi Perssik Minta Bayaran Serupa Lesti Kejora
-
Jennifer Coppen Santai Ungkit Kecelakaan Dali Wassink, Ucapannya Dianggap Kelewatan
-
Ernest Prakasa Bahas Keuntungan Film Agak Laen, Ternyata Dibagi-bagi ke Pihak-Pihak Ini
-
Guru SD Pamulang Dipolisikan Usai Nasihati Murid, Netizen Ramaikan Petisi...
-
Kakak dari Jerman Akhirnya Tiba, Air Mata Farah Pecah saat Bersimpuh di Nisan Lula Lahfah
-
15 Kontestan Indonesian Idol XIV Terpilih, Ada yang Dianggap Tak Layak
-
Sinopsis Film Streaming: Ketika Influencer Mencari Pembunuh Berantai
-
Sinopsis Vladimir, Kisah Profesor Terjebak Obsesi Terlarang dalam Series Terbatas Netflix
-
Drama Korea Recipe for Love, Kala Cinta Tumbuh dalam Konflik Dua Keluarga
-
Catat Jadwalnya, Ini 5 Film Hollywood Terbaru Tayang Februari 2026