Suara.com - Artis Dinda Kirana baru saja selesai jalani operasi pengangkatan kista ovarium. Lewat sebuah video di Instagram yang diunggah di Instagram pada Kamis (10/6/2021), dia berbagi pengalaman tersebut.
"Kemarin aku operasi kista di bagian ovarium, ovarium itu adalah sel telur. Dan ini masih dugaan, kata dokternya kalau kista ini tuh jenis kista yang edomentriosis," kata Dinda Kirana.
Tadinya, kista yang ada di ovarium Dinda cuma ada satu dan berukuran kecil. Setahun berlalu, dia dibuat menyesal lantaran tak segera mengambil tindakan waktu itu.
"Jadi kistanya ada 2 di kantung ovarium kanan dan kiri. Ada yang ukuran 12 dan 5 cm kurang lebih. Itu udah termasuk besar sekali," ujar dia.
Artis berusia 26 tahun ini sadar sempat menyepelekan kesehatan rahimnya. Lewat pengalaman ini, dia berharap agar perempuan di luar sana bisa mengambil pelajaran.
"Memang harus dikontrol banget karena itu ngaruh juga kan untuk kelangsungan misalkan aku pengen punya baby atau gimana," katanya.
Dinda Kirana menuturkan operasi yang dia jalani cukup memakan waktu. Bahkan usai operasi, dia sempat alami pendarahan.
"Kata dokter kistanya besar dan lengket banget. Ovarium sehatnya masih harus dipertahankan karena aku belum menikah dan punya anak. Pinggul aku masih dikasih selang karena masih pendarahan," ujar Dinda Kirana.
Baca Juga: Heboh Cewek Curhat Muncul Kista Tanpa Disadari, Ini Makanan yang Harus Dihindari
Tag
Berita Terkait
-
Eksplorasi Tabu dan Misteri di Bercinta dengan Maut, Hadirkan Maxime Bouttier hingga Teuku Rassya
-
Bikin Kaget, Dinda Kirana Tiba-Tiba Pamer Foto Pernikahan dengan Jonathan Frizzy
-
Umroh Bareng, Warganet Duga Dinda Kirana dan Naufal Samudra Sudah Resmi Menikah
-
Selain Ariel Tatum, Ini 6 Artis Cantik yang Doyan Makan Petai dan Jengkol
-
2 Kali Tersandung Kasus Narkoba, Naufal Samudra Terharu Didukung Dinda Kirana
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
-
Aksi Jual Asing Marak, Saham BBCA Sudah 'Diskon' Hampir 10 Persen
Terkini
-
Wirda Mansur Beri Kode Segera Nikah, Siapa Calon Suaminya?
-
Kapok 'Gali Lubang Tutup Lubang', Fico Fachriza Fokus Bangun Ulang Kepercayaan Teman-Teman
-
Bikin Nyesek, Bayi Nangis Kangen Ibunya yang Jadi Korban Kecelakaan Saat Hamil
-
Bikin Nyesek, Bayi Nangis Kangen Ibunya yang Jadi Korban Kecelakaan Saat Hamil
-
Kena Skandal Pajak, Deretan Brand Mulai Tinggalkan Cha Eun Woo
-
Daftar Nominasi Oscar 2026, Sinners Cetak Sejarah dengan 16 Nominasi
-
Lele Laila Penulis Danur Trauma, Persaingan Film Lebaran Lebih Panas dari Pilpres
-
Nominalnya Rp230 Miliar, Seberapa Serius Skandal Pajak Cha Eun Woo?
-
Jarinya Terjepit Pintu, Jennifer Bachdim Tak Tahu Apa Itu Damkar
-
Bantah Rebut Suami Dina Olivia, Dhena Devanka Ancam Polisikan Buzzer dan Sindir Ijonk