Suara.com - Penyanyi Syakir Daulay akhirnya angkat bicara soal isu mau menikah muda. Dia sempat gencar disebut akan menikah dengan Betari Ayu.
Alih-alih bakal melepas masa lajangnya, Syakir Daulay mengungkap fakta lain. Dia bilang itu hanya bagian dari proyek lagu barunya.
"Sebenarnya bukan prank, Syakir nggak bohong sama sekali. Setiap kata-kata yang dikeluarkan punya makna. Mungkin orang memaknainya terlalu jauh," ungkap Syakir Daulay ditemui di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Minggu (20/6/2021).
Dia tidak memungkiri memang mencari jasa dekorasi pernikahan. Tapi itu buat kebutuhan syuting video klip.
"Kenapa butuh dekorasi pernikahan? karena Syakir memang mencari untuk lagu itu. Kenapa deg-degan? ya karena memang ini lagu pop pertama. Biasanya kan lagu religi," jelas Syakir Daulay beralasan.
Lelaki 19 tahun ini menegaskan tidak berniat membohongi siapa pun. Termasuk perihal caption gugup yang sempat diunggahnya.
"Jawaban dari pertanyaan selama beberapa hari ini ramai, Syakir cari dekor pernikahan ya, kenapa deg-degan, jadi alhamdulillah ini adalah lagu pop pertama Syakir," ujar Syakir Daulay.
Syakir Daulay pun meminta maaf jika banyak yang salah paham dengan unggahannya. Ia tak bermaksud membuat gaduh namun memang sengaja tak memberitahu semua orang lantaran spekulasi yang sudah ramai.
"Syakir minta maaf untuk semua teman-teman, sahabat. Syakir emang jaga rahasia ini. Temen-temen artis juga nggak ada yang tahu. Cuma karena terlanjur ramai ya udah (sekalian) biar booming," katanya.
Baca Juga: Sebar Undangan di Instagram, Syakir Daulay Mau Menikah?
Sekedar mengingatkan, Syakir Daulay mulanya meminta saran untuk kontak jasa dekorasi pernikahan terbaik. Dari situ banyak yang menduga dirinya bakal menikah muda.
Tak lama dari itu, dia juga mengunggah foto Betari Ayu dengan tulisan 'Deg-degan Woi'. Netizen pun langsung ramai membahas perihal itu.
Berita Terkait
-
7 Pesona Syakir Daulay Ngaku Punya Utang Rp 5 Miliar di Usia 20 Tahun
-
Kebaikan Habib Hasan bin Jafar Assegaf sebelum Meninggal, Bayar Utang Fantastis Syakir Daulay
-
Kisah Syakir Daulay Terjerat Utang Rp5 Miliar di Usia 20 Tahun, Solusinya Bikin Melongo
-
Unggah Foto Bareng Angga Yunanda, Syakir Daulay Langsung Diteror Kapan Nikah?
-
Teuku Ryan Bikin Alibi Kalah Main Biliar Lawan Syakir Daulay
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Kembali Raih Piala Citra, Pidato Kemenangan Sheila Dara di FFI 2025 Bikin Vidi Aldiano Menangis
-
Bongkar Malam Pertama Saat Honeymoon, Sifat Asli Suami Boiyen Bikin Kaget: Gue Kira Kalem
-
Raih Piala Citra Pertamanya sebagai Penulis Skenario, Reza Rahadian Bicara Nasib Karier Aktor
-
Akui Bingung, Ringgo Agus Rahman Sempat Merasa Tak Layak Menang Pemeran Utama Pria Terbaik FFI 2025
-
Soleh Solihun Mendadak Layangkan Kritik Terbuka ke Pramono Anung, Ada Apa?
-
Live Bareng Asnawi, Pratama Arhan Salting Disebut Duda
-
Pangku Jadi Film Terbaik, Inilah Daftar Lengkap Pemenang FFI 2025
-
Kado Ultah ke-76, El Manik Terharu Terima Piala Lifetime Achievement FFI 2025 Saat Masih Hidup
-
Mahalini Ramai Disentil soal Galungan Usai Posting Umrah, Responsnya Tak Terduga
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah