Suara.com - Paranormal Mbak You bakal dimakamkan di kampung halamannya Salatiga, Jawa Tengah. Hal itu diungkap oleh Ari, selaku karyawan yang mengelola akun YouTube Mbak You.
"Posisinya mau dimandikan dan langsung dibawa ke Salatiga," katanya kepada wartawan pada Kamis (1/7/2021).
Dia mengatakan bahwa jenazah Mbak You hanya diurus oleh keluarga inti. Para pegawainya pun tidak menyambangi rumah sakit tempat Mbak You meninggal.
"Tim JNK juga tidak ada yang merapat ke cucur, kantor atau premiere jadi kami bener-bener biar keluarga yang dampingi ke salatiga karena untuk kebaikan temen-temen semua," sambungnya.
Disinggung kemungkinan positif Covid-19, Ari punya jawaban sendiri.
"Kalau penyebab kematiannya gue belum dapet rilis resmi dari Rumah Sakit Premier Bintaro apakah covid atau penyakit bawaan lainnya," tutur Ari.
Seperti diketahui, Mbak You meninggal dunia siang ini di Rumah Sakit Premier Bintaro, Tangerang Selatan. Sebelumhya dia sempat pingsan hingga dilarikan ke rumah sakit.
Pemilik nama asli Euis Juwariyah Johana ini memang cukup populer. Dia dikenal sebagai paranormal yang sering meramal kehidupan selebritis.
Tidak cuma artis, Mbak You juga sering meramal peristiwa yang akan terjadi di masa depan. Termasuk bencana alam hingga politik.
Baca Juga: Mbak You Meninggal Dunia, Jasadnya Belum Dimandikan dan Belum Dikubur, Ada di Sini
Ramalannya yang sangat populer yakni tentang jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ182. Mbak You mengatakan bahwa akan ada pesawat jatuh di tahun 2021 dengan lambang merah dan biru.
Selain itu masih banyak ramalan Mbak You yang dinilai cukup kontroversi hingga mengundang perhatian publik.
Berita Terkait
-
Paula Verhoeven Diceraikan, Baim Wong Pernah Diterawang Mbak You Punya Emosi Labil
-
Ramalan Lawas Mbak You Viral Lagi, Sebut Baim Wong Dilukai Orang Dekat
-
Ramalan Mbak You Soal Enzy Storia akan Dimadu Diungkit Lagi, Netizen: Baru Aja Nikah
-
Mbak You Pernah Ramal Syahrini dan Reino Barack Akan Pisah Ranjang di Tahun ke-4
-
Ramalan Mbak You Soal Rumah Tangga Rizky Billar dan Lesti Kejora Kembali Jadi Omongan
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Lolos dari Sanksi Kode Etik, Adies Kadir Dapat Peringatan Keras dari MKD Sebelum Kembali Ngantor
-
Ahmad Sahroni Dihukum 6 Bulan Nonaktif dari DPR, Pernyataannya Dianggap Tak Bijak
-
Bedu Tetap Transfer Rp50 Juta per Bulan ke Mantan Istri Meski Sudah Cerai, Buat Apa Saja?
-
Akun IG-nya Sempat Diblokir, Rachel Vennya Pamer Sudah Kembali Saling Follow dengan Deddy Corbuzier
-
Cerai dan Nafkahi Anak Rp 50 Juta, Bedu Pilih Hidup Sederhana di Kontrakan
-
DPD Keluhkan Ruangan Sempit, Purbaya Balas Santai: Mau Pindah ke IKN Duluan? Silakan Pak
-
Bukan Rencana Awal, Once Mekel Ungkap Alasan Haru Pilih TPU Tanah Kusir Jadi Makam Mertua
-
Habib Jafar Akui Beda Sikap saat Onad dan Coki Pardede Kena Kasus Narkoba: Adil Bukan Berarti Sama
-
Tak Banyak Bicara, Mertua Once Mekel Ternyata Pernah Ngeband Bareng Ahmad Albar
-
Once Mekel Beberkan Kronologi Meninggalnya Ayah Mertua, Sempat Cuci Darah