Suara.com - Ayahanda Irwansyah, Umar Effendi meninggal dunia pada hari Kamis (08/07) malam. Zaskia Sungkar yang merupakan istri Irwansyah tak bisa membendung rasa sedihnya.
Lewat postingan Instagram, Zaskia membagikan foto sang ayah mertua semasa hidup. Ia menuliskan kalimat perpisahannya yang begitu menyentuh.
"“ Maafin papa ya ki “ lgsng mikir keras pernah ada salah apa sama kia .. inget2.. kalau ada yg ganjel mau ikhlasin maksudnya , Alhamdulillah gak nemu sama sekali," tulis Zaskia Sungkar.
Zaskia mengungkapkan bahwa ayah mertuanya adalah ayah mertua terbaik baginya. Sang ayah mertua semasa hidupnya begitu peduli dengan Zaskia.
"Papa mertua terbaik! gak pernah marah , ngedumel apapun itu sama mantunya . setiap ketemu mantunya yg ditanya “kia udah makan belum ?” Kalaupun jawab “udah “ pasti papa tetep ambilin makanan apapun yg ada di dapur dihidangin didepan kita," imbuhnya.
Zaskia juga mengenang betapa sang ayah mertua begitu perhatian dengan orang terdekatnya. Ibu satu anak itu bahkan sangat diperhatikan oleh ayah mertuanya layaknya anak sendiri.
"waktu tinggal bareng pas baru nikah sampe barang2 kia yg gak muat dikamar ,papa rapihin di tata satu2 di basement , tiap minggu di lap pin masyaAllah karna papa gak betah liat berantakan sedikit , mobil kia pulang shooting driver belum sempet cuci pun karna pulang pagi , bisa papa cuciin dan ikhlas aja gitu ngelakuinya," pungkas Zaskia.
"kadang kita yg ngomel takut cape dan kan ada bisa ditugasin untuk itu .. tapi papa pengen aja bikin anak2 nya ngerasa nyaman dan seneng , biar jalan shooting udah enak semua rapih belum lagi ditemenin sampe pager setiap jalan kerja ., MasyaaAllah MasyaAllah beliau orang baik. Kumpul di surga insyaAllah pa," tutup Zaskia.
Hingga kini belum terungkap penyebab ayah Irwansyah meninggal dunia. Tapi beberapa hari yang lalu, Irwansyah mengungkapkan bahwa sang ayah positif COVID-19.
Baca Juga: Innalillahi, Kabar Duka Datang dari Irwansyah, Ayahnya Meninggal Dunia
Berita Terkait
-
Zaskia Sungkar Akhirnya Umumkan Jenis Kelamin Sang Anak: Its a Boy!
-
Zaskia Sungkar Bagikan Perkembangan Kehamilan di Trimester Kedua, Bayi Seukuran Nanas
-
Pakai Payung Seharga Motor, Zaskia Sungkar Panen Nyinyiran
-
Zaskia Sungkar Pakai Payung Seharga Motor, Bisa Menahan Segala Badai?
-
Kisah Ngidam Zaskia Sungkar di Trimester Pertama, Mangga Muda Dini Hari Jadi Penakluk Rasa Mual
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Album Legendaris Padi Reborn Bakal Dirilis dalam Bentuk Piringan Hitam
-
Sinopsis The Running Man, Aksi Seru Glen Powell Jadi Tumbal Hiburan Brutal
-
8 Film Adaptasi Video Game Terbaik, Silent Hill hingga Mario Bros
-
Olski Comeback! Single Baru Jadi Obat Rindu Penggemar
-
Kisah Penyair Legendaris Chairil Anwar 'Si Binatang Jalang' Bakal Diangkat ke Layar Lebar
-
Bocoran Geng Bridesmaid Pernikahan Taylor Swift dan Travis Kelce: Ada Gigi Hadid dan Selena Gomez
-
Ji Chang Wook Ungkap Perbedaan Aktingnya di Fabricated City dan The Manipulated
-
Film Terbaru Ernest Prakasa Lupa Daratan Singgung Kehidupan Artis Papan Atas
-
Amanda Manopo Siap Tanggung Hidup Kenny Austin Jika Karier Suami Seret
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Don't Call Me Ma'am, Kisah Pahit Manis Persahabatan di Usia 40-an