Suara.com - Pernikahan publik figur selalu menarik perhatian publik. Terlebih ketika persiapan momen spesial itu luput dari sorotan media. Berikut pernikahan pedangdut yang tak tak disangka publik.
Para pedangdut berikut ini cukup membuat publik kaget dengan kabar pernikahan mereka. Ada yang karena kedekatannya tidak terendus, hingga tak disangka bakal naik pelaminan karena perbedaan agama.
Penasaran siapa saja? Simak pernikahan pedangdut yang tak diduga publik.
1. Rizki Da dan Nadya Mustika
Pernikan pedangdut yang cukup membuat publik terkejut datang dari Rizki DA dan Nadya Mustika. Keduanya naik pelaminan pada 17 Juli 2020.
Bukan tanpa alasan, Rizki DA sebelumnya dikenal sebagai kekasih Lesti Kejora. Keduanya menjalin asmara cukup lama.
Selepas putus, Rizki DA rupanya menjalani taaruf dengan Nadya Mustika. Karena detil hubungan mereka tak diketahui publik, pernikahan keduanya terkesan mendadak.
Tak sampai di sini, keduanya kembali mengejutkan publik lantaran memutuskan untuk bercerai. Kendati begitu, kini hubungan Rizki DA dan Nadya Mustika kembali membaik. Keduanya baru saja pergi ke Medan bersama.
2. Irenne Ghea dan Noval KDI
Baca Juga: Kiki Fatmala Batal Gelar Pesta Pernikahan di Bali, Ini Alasannya
Pedangdut asal Blitar, Jawa Timur, Irenne Ghea membuat warganet heboh saat naik pelaminan dengan Noval KDI.
Terlebih, kabar pernikahan pesinden berparas bule ini bukan berasal dari dirinya namun Nella Kharisma, yang mengunggah ucapan doa dan selamat lewat Instagram.
Irenne Ghea dan Noval KDI diketahui melangsungkan ijab kabul pada 30 Januari 2021. Pasangan ini memang kerap mengunggah momen kebersamaan di akhir 2020 lalu.
3. Nella Kharisma dan Dory Harsa
Nella Kharisma dan Dory Harsa juga mengejutkan publik saat mengumumkan pernikaha. Pasalnya, keduanya diketahui beda agama.
Kedekatan Nella Kharisma dan Dory Harsa sudah lama terendus publik. Namun, tak banyak yang menyangka keduanya bakal melanjutkan ke jenjang serius.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
- Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
Senderan di Bahu Nicholas Saputra, Raisa Langsung Dijodoh-jodohkan
-
Reza Arap Lamar Lula Lahfah? Bakal Nikah Beda Agama
-
Review Now You See Me: Now You Don't, Reuni Horsemen yang Kurang Greget
-
Pakai Fasilitas Rutan, Nikita Mirzani Bantah Jualan dari Penjara: Salahnya di Mana?
-
Inside Man: Perampokan yang Menampilkan Kejeniusan 3 Indvidu, Malam Ini di Trans TV
-
Muka Masam, DJ Panda Bungkam Usai Mediasi Kedua dengan Erika Carlina, Apa yang Terjadi?
-
Live dari Penjara Bikin Heboh, Nikita Mirzani: Napas Aja Salah...
-
Status Damai dengan Erika Carlina Belum Jelas, DJ Panda Terancam 5 Tahun Penjara
-
Sarwendah Cek Darah Tiap Bulan Selama Menikah, Takut Apa?
-
Nasib DJ Panda Menggantung, Erika Carlina Belum Berpikir Cabut Laporan Meksi Buka Peluang Damai