Tak hanya netizen yang mengomentari unggahan Gading, tapi rekan sesama artis pun tak ketinggalan menggoda mereka. Sebut saja Tompi dan Imam Darto. Keduanya kompak menggoda sahabatnya itu. "Gini dooong di publish.. kita kan temennya pada capek nyimpen rahasia dari dulu. Huftt," tulis Imam Darto.
6. Respon Ariel Tatum
Tak berselang lama setelah Gading mengunggah potret mereka, Ariel Tatum pun membuat Insta Story. " Cowok tuh kalau tiba-tiba post yang romantis biasanyaaaaaa: ada maunya atau bikin kesalahan," tulis Ariel. "Yang manakah @Gadiiing?" sambungnya.
7. Balasan Gading
Gading pun menjawab pertanyaan Ariel Tatum lewat Instagram Storiesnya . "Emang sweet aja boleh kan?" Jawab Gading. Aksi saling balas mereka ini pun makin membuat gemas netizen.
8. Belum Ada Klarifikasi
Meski sudah membuat heboh dunia maya, baik Ariel dan Gading sama-sama belum memberikan klarifikasi apapun terkait hubungan mereka. Tetapi tak sedikit netizen yang yakin bahwa mereka sedang berpacaran.
9. Diduga Sedang Ada Proyek Baru
Namun tak sedikit juga nih yang menduga kalau kedekatan Ariel Tatum dengan Gading Marten ini lantaran keduanya sedang mengerjakan sebuah proyek bersama.
Baca Juga: Anya Geraldine Singgung soal Suka Pasangan Orang Lain, Dikaitkan dengan Gading Marten
Itu tadi potret Ariel Tatum yang dikabarkan dekat dengan Gading Marten. Gimana menurutmu nih hubungan Ariel Tatum dan Gading Marten? Pacaran atau rekan kerja?
Kontributor : Safitri Yulikhah
Berita Terkait
-
Review Film Modual Nekad: Suguhkan Komedi Aksi yang Lebih Gila dan Kocak!
-
Di Momen Natal, Gisella Anastasia Bicara Refleksi 2025 dan Harapan 2026
-
Rujuk di Film, Gading dan Gisel Canggung Bersikap Romantis?
-
Cerita Film Modual Nekad: Gisel Berhijab dan Rujuk dengan Gading Marten
-
Di Balik Layar Film Modual Nekad: Totalitas Gisel, Hijab 'Natal' Gempi hingga Strategi Gading Marten
Terpopuler
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
5 Film dan Series Prime Video Tayang Januari 2026, Ada Drakor Spring Fever
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
7 Rilisan Terbaru Disney+ Januari 2026, Ada Tron: Ares dan Wonder Man
-
Bela Manajer, Farel Prayoga Sentil Ayahnya Jual 2 Motor
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Rumah Ambruk, Diding Boneng Kini Sakit Asma
-
Dituding Kabur Usai Hamili Friceilda Prillea, Anrez Adelio Pastikan Mau Tanggung Jawab
-
Menjawab Mereka yang Remehkan Soleh Solihun: Sangat Layak Jadi Juri Indonesian Idol
-
Manajer Kembali Buka Borok Ayah Farel Prayoga, Tak Bayar Utang hingga Selingkuh