Suara.com - Artis Irwansyah mengungkap rasa rindunya kepada sang ibu, Herlianah, yang saat ini sedang berjuang sembuh dari sakit covid-19 di rumah sakit.
Melalui instagram pribadinya, suami Zaskia Sungkar itu unggah fotonya bersama sang bunda saat liburan ke luar negeri. Dalam caption yang ditulis, secara terang-terangan, dia mengaku rindu.
"Irwan kangen Ma," tulis Irwansyah, Kamis (22/7/2021).
Beberapa warganet langsung merespons postingan foto bintang film Heart itu. Mereka memberi dukungan sekaligus doa untuk kesembuhan sang bunda.
"Sabar ya kak," tulis Shiren Sungkar.
"Kuat yaa Wan," sambung Laudya Cythia Bella.
"Alfatiha untuk mama dan semoga cepat disembuhkan dari sakitnya ya bang," sambung akun @tito.haris.
"Semangat kak, semoga mamanya lekas sembuh," ujar akun @vivi_sh123.
Sebelumnya, istri Irwansyah, Zaskia Sungkar mengabarkan kondisi terkini Herlianah. Dia mengatakan sang mertua memerlukan donor plasma konvalesen.
Baca Juga: Alhamdulillah, Ibunda Irwansyah Dapat Donor Plasma Konvalesen
Rabu (21/7/2021) kemarin, Irwansyah mengumumkan kabar baik. Sang bunda sudah mendapatkan orang yang bersedia mendonorkan apa yang dibutuhkan.
Dalam unggahan terbaru Irwansyah di Instagram, tampak seorang perempuan sedang mendonorkan darahnya.
"Hari ini pengambilan plasma buat mama," tulis Irwansyah.
Tak lupa, Irwansyah berterima kasih pada si pendonor yang diketahui bernama Sarah Samantha. Sarah merupakan sepupu dari Zaskia Sungkar.
"Terima kasih saudraku yang baik hati, semoga Allah bales yang jauh lebih besar ya Sam," ujarnya.
Tag
Berita Terkait
-
Zaskia Sungkar Akhirnya Umumkan Jenis Kelamin Sang Anak: Its a Boy!
-
Zaskia Sungkar Bagikan Perkembangan Kehamilan di Trimester Kedua, Bayi Seukuran Nanas
-
Pakai Payung Seharga Motor, Zaskia Sungkar Panen Nyinyiran
-
Zaskia Sungkar Pakai Payung Seharga Motor, Bisa Menahan Segala Badai?
-
Kisah Ngidam Zaskia Sungkar di Trimester Pertama, Mangga Muda Dini Hari Jadi Penakluk Rasa Mual
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
Klaim Bukan Carmuk atau Menjilat, Mayangsari Bersyukur Soeharto Dapat Gelar Pahlawan Nasional
-
Anak Kini Cetak Prestasi Akademik, Dulu Limbad Disorot karena Konflik Istri Pertama dan Kedua
-
Deddy Corbuzier Ungkap Alasan Tak Buat Video Klarifikasi Perceraian, Sindir Pakar Ekspresi
-
Soroti Kasus Gus Elham, Richard Lee Minta Orangtua Waspadai Predator Berkedok Agama
-
Menurut Deolipa Yumara, Kasus Vadel Badjideh Termasuk Pembunuhan: Hukumannya Berat
-
Piyu Padi: Minta Izin Nyanyikan Lagu Ada di UU Hak Cipta Baru, Bukan Gimik
-
Curhat Judika di DPR Soal Kisruh Royalti: Harus Sama-Sama Diskusi, Bukan Debat
-
Sakit Tak Kunjung Sembuh, Fahmi Bo Akhirnya Temukan Sumber Masalah Kesehatannya
-
Fedi Nuril 'Serang' Pihak yang Anggap Soeharto Pahlawan, Warganet Ungkit Undang-Undang
-
Gus Elham Yahya Minta Maaf Usai Videonya Cium Anak Kecil Viral, Akui Khilaf