7. Yoo Seung Ho
Yoo Seung Ho memulai kariernya sebagai seorang aktor sejak terlibat dalam drama ‘Daddy Fish’ saat ia masih berusia 6 tahun dan mulai terkenal sejak membintangi film ‘The Way Home’. 22 tahun berlalu sejak ia debut, dan kini pemeran Kim Min Kyu dalam drama ‘I’m Not A Robot’ tersebut akan genap berusia 28 tahun pada tanggal 17 Agustus mendatang.
8. Bae Yong Joon
Masih ingat dengan Bae Yong Joon, pendiri KeyEast Agensi sekaligus aktor legendaris yang menyukseskan drama lawas ‘Winter Sonata’ ini? Tanggal 29 Agustus mendatang ia akan genap berusia 48 tahun, loh.
9. Kim Joon Wan
Siapa di sini yang suka dengan karakter Kim Joon Wan di drama ‘Hospital Playlist’ yang sekarang sedang tayang musim keduanya? Sang pemeran, Jung Kyung Ho, akan merayakan ulang tahunnya yang ke-37 pada tanggal 31 Agustus besok, loh.
Itulah kesembilan aktor Korea yang ultah bulan Agustus ini. Yuk komen di bawah ini kalau ada aktor favoritmu yang juga berzodiak Leo ataupun Virgo!
Kontributor : Wahyu Panca Handayani
Baca Juga: 7 Fakta Park Seo-joon, Pekerja Keras hingga Sering Dilamar Penggemar
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
- 
            
              Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
- 
            
              Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
Terkini
- 
            
              Viral Momen Rizki Rifai, Anggota DPRD Langkat Asyik Joget di Kapal Mewah
- 
            
              Di Balik Lamaran Viral DJ Bravy dan Erika Carlina, Ada Peran Reza Arap dan Drama Minta Restu Dadakan
- 
            
              Acha Septriasa Ungkap Penyebab Cerai, Singgung Perjuangan Cuma dari Satu Pihak
- 
            
              Di Tengah Isu Cerai, Kisah Lama Raisa Rebut Hamish Daud dari Nadine Chandrawinata Viral Lagi
- 
            
              Deddy Corbuzier Dicap Pelit, Kalina Oktarani Beberkan Kebaikan Mantan Suaminya
- 
            
              Atta Halilintar Debut jadi Produser Film Horor Kuncen
- 
            
              Doa Gofar Hilman ke Putri Tanjung yang Sempat Ramai Dikabarkan Cerai
- 
            
              Teriakan 'We Love You Vidi' Menggema di Konser Laleilmanino, Vidi Aldiano Terharu dan Tahan Tangis
- 
            
              Podcast Lama Terkuak, Sabrina Chairunnisa Ungkap Jawaban Menohok Deddy Corbuzier Soal Mau Jadi IRT
- 
            
              Klarifikasi Kalina Oktarani Soal Azka Corbuzier Tak Sebut Dirinya Mama: Itu Bercanda