Suara.com - Januarisma Runtuwene membawa kabar pilu usai lama tak muncul di layar kaca. Ia mengaku sedang alami kesulitan ekonomi akibat pandemi hingga terpaksa menjual aset-aset berharga. Berikut deretan fakta Aris Idol.
Penyanyi jebolan ajang pencarian bakat Indonesia Idol itu menyebut telah menjual mobil hingga tanah gegara terdampak pandemi Covid-19.
"Mobil udah kejual, motor sudah kejual, sampai tanah juga mau gue jual," Aris Idol saat ditemui di kawasan Bekasi, Jawa Barat, baru-baru ini.
Sosok Aris Idol sempat menghiasi layar kaca usai mencuri perhatian di Indonesia Idol karena suara merdunya hingga masa lalunya sebagai pengamen. Untuk lebih jelasnya, simak fakta-fakta Aris Idol di bawah ini.
1. Pernah jadi pengamen
Penyanyi kelahiran 25 Januari 1985 ini sempat menyambung hidup dengan menjadi pengamen di Jakarta sebelum ikut kontes Indonesia Idol musim kelima yang membuka jalannya berkarier di dunia hiburan.
Aris Idol dulunya mengamen sedari siang hingga malam di kereta Jabodetabek hingga bus di Terminal Kampung Melayu.
2. Digugat cerai istri karena KDRT
Aris Idol menikah dengan Rosillia Octo Fany pada 22 September 2007. Sayangnya, rumah tangga mereka sempat bergejolak karena dugaan kekerasan dalam rumah tangga yang dilakukan sang penyanyi.
Baca Juga: Ekonomi Terpuruk, Aris Idol Jual Mobil hingga Tanah Demi Bertahan Hidup Saat Pandemi
Fany melayangkan gugatan cerai pada 26 November 2008. Kendati begitu, pasangan yang telah dikaruniai satu anak ini memutuskan untuk rujuk.
3. Dipecat dari Indonesian Idol
Kabar miring dalam rumah tangga dan dugaan KDRT yang dilakukan Aris Idol cukup berdampak dari kariernya menyanyinya.
Pihak Indonesian Idol bahkan memecat Aris sebagai buntut dari klaim KDRT yang dilayangkan Fany ke suaminya itu.
4. Jadi sopir taksi online
Penyanyi 33 tahun ini sempat menjalani profesi sebagai supir taksi online pada 2017 lalu kala pamornya di dunia hiburan mulai meredup.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
Terkini
-
Olski Comeback! Single Baru Jadi Obat Rindu Penggemar
-
Kisah Penyair Legendaris Chairil Anwar 'Si Binatang Jalang' Bakal Diangkat ke Layar Lebar
-
Bocoran Geng Bridesmaid Pernikahan Taylor Swift dan Travis Kelce: Ada Gigi Hadid dan Selena Gomez
-
Ji Chang Wook Ungkap Perbedaan Aktingnya di Fabricated City dan The Manipulated
-
Film Terbaru Ernest Prakasa Lupa Daratan Singgung Kehidupan Artis Papan Atas
-
Amanda Manopo Siap Tanggung Hidup Kenny Austin Jika Karier Suami Seret
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Don't Call Me Ma'am, Kisah Pahit Manis Persahabatan di Usia 40-an
-
Siapa Selingkuhan DJ Bravy? Disanjung Lebih Cantik dari Erika Carlina hingga Mirip Fuji
-
Aming Merasa Kembali ke Fitrah usai Membintangi Series Ini
-
6 Drama Romantis Dibintangi Jang Ki Yong, Dynamite Kiss Tayang Besok di Netflix