Suara.com - Bayangan menikah dengan selebriti dunia kadang menjadi angan tak sedikit orang. Tapi siapa sangka, beberapa di antaranya justru mendapatkan keberuntungan tersebut.
Setidaknya tercatat ada enam artis laki-laki dari kalangan aktor maupun musisi yang kepincut dengan perempuan Indonesia. Sebut saja bintang Hollywood Josh Holloway atau Mike Tramp yang jatuh cinta dengan Ayu Azhari.
Tak hanya Ayu Azhari, sang adik yakni Rahma Azhari pun menjadi salah satu perempuan yang menikah dengan bintang Hollywood Paris Chong.
"Pada 11 Maret 2020, kami mengadakan upacara (pernikaha) sebelum lockdown," ujar Rahma Azhari di Instagram, 17 April 2020.
Lalu seperti apa kisah para seleb dunia jatuh cinta dengan perempuan Indonesia? Berikut selengkapnya.
1. Rahma Azhari - Paris Chong
Rahma Azhari merayakan resepsi pernikahan dengan Paris Chong di Los Angeles, Amerika Serikat. Ayu Azhari menerangkan, sang adik sudah lebih dulu melakukan akad nikah di Jakarta.
Sosok Paris Chong merupakan aktor sekaligus sutradara Hollywood. Ia tercatat membintangi Hey Watch This, Senior Trip serta Far Out Boy.
2. Ayu Azhari - Mike Tramp
Baca Juga: Jadi Bintang Tamu YouTube Venna Melinda, Kerudung Ayu Azhari Dikomentari
Jauh sebelum Rahma Azhari, ada sang kakak Ayu Azhari yang dipinang musisi dunia, Mike Tramp. Pria asal Amerika ini merupakan personel dari band White Lion.
Pernikahan Ayu Azhari dan Mike Tramp terjadi pada 2003. Pernikahan tersebut awet hingga saat ini dan telah dikaruniai dua anak.
3. Yessica Kumala - Josh Holloway
Bintang Hollywood Josh Holloway juga kepincut perempuan Indonesia, Yessica Kumala. Pernikahan bintang series Lost and Colony ini terjadi pada 2004.
Pertemuan Yessica Kumala dengan Josh Holloway terjadi saat ia dan keluarganya pindah ke Amerika Serikat. Pasangan ini bertemu di salah satu bar Los Angeles, menjalin hubungan sampai akhirnya menikah.
4. Nita Sofiani - Vin Rana
Tag
Berita Terkait
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Ojeknya Pernah Dipesan, Pengemudi Ojol Bongkar Sifat Asli Manohara
-
Reza Arap Tak Kuasa Menahan Diri, Tersungkur di Makam Lula Lahfah dan Ingin Ikut Sang Kekasih
-
Tangisan Pilu Reza Arap di Pemakaman Lula Lahfah: Kenapa Enggak Dengerin Gue!
-
Keanu AGL dan Dara Arafah Tangisi Jenazah Lula Lahfah Jelang Disalatkan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV