Suara.com - Pada hari ini (17/8/2021), Indonesia merayakan usia kemerdekaan ke-76 tahun. Tak hanya Indonesia, ternyata beberapa artis Indonesia juga merayakan ulang tahun yang bertepatan dengan hari kemerdekaan Indonesia, yaitu pada 17 Agustus.
Saat seluruh lapisan masyarakat Indonesia merayakan euforia kemerdekaan RI, beberapa artis juga merayakan hari lahirnya dengan sangat meriah tentunya. Lahir bertepatan dengan tanggal kemerdekaan RI tentu membawa kebahagiaan bagi mereka.
Pertambahan usia mereka juga seakan-akan dirayakan oleh seluruh lapisan masyarakat Indonesia yang juga sedang merayakan kemerdekaan RI. Siapa saja para artis yang berulang tahun di hari kemerdekaan?
Yuk, simak sederet artis yang merayakan ulang tahun di hari kemerdekaan.
1. Cinta Laura
Artis cantik blasteran Indonesia-Jerman ini lahir pada 17 Agustus 1993. Cinta Laura lahir bertepatan dengan hari kemerdekaan Indonesia ke-48. Perempuan berdarah Indo-Jerman ini berkiprah di dunia akting dan dunia tarik suara.
Tahun ini Cinta Laura genap berusia 28 tahun, bertepatan dengan hari kemerdekaan Indonesia ke-76 tahun. Cewek berzodiak Leo ini juga ikut merayakan kemerdekaan Indonesia di hari ulang tahunnya dengan mengunggah foto bersama bendera Indonesia ke instagram pribadinya.
2. Gilang Dirga
Semua orang tentu mengenal nama Gilang Dirga, artis yang pandai menirukan berbagai suara artis dan suara karakter kartun ini. Dari namanya saja, kita sudah tahu bahwa Gilang Dirga lahir bertepatan dengan hari kemerdekaan Indonesia.
Baca Juga: Masker Cinta Laura di Postingan HUT RI Tuai Atensi, Ternyata Karya Seniman Bali
Gilang lahir pada 17 Agustus 1989 silam, bertepatan dengan hari kemerdekaan Indonesia ke-44 tahun. Gilang rayakan ulang tahun di hari kemerdekaan ini dengan mengunggah foto angka 32, usianya saat ini. Foto tersebut berwarna merah putih seperti bendera Indonesia karena bertepatan dengan hari kemerdekaan.
3. Doyok
Komedian sukses ini juga rayakan ulang tahun di hari kemerdekaan Indonesia. Doyok lahir pada 17 Agustus 1954, bertepatan dengan hari kemerdekaan Indonesia ke-9 tahun. Doyok telah wira-wiri di layar kaca untuk menghibur para penonton.
Saat ini Doyok telah berusia 67 tahun. Doyok merayakan ulang tahun sekaligus kemerdekaan Indonesia ini dengan mengunggah foto twibbon merah putih bertuliskan Dirgahayu Republik Indonesia 76 tahun.
4. Primus Yustisio
Primus Yustisio merupakan artis yang telah meramaikan dunia hiburan Indonesia sejak tahun 90-an. Primus pun juga kerap wira-wiri di layar kaca untuk menghibur para penonton dengan berbagai sinetron.
Berita Terkait
-
Cinta Laura dan Indah G Minta Dukungan Global untuk Tekan Pemerintah Indonesia
-
Dulu Dicibir Soal Demo, Sekarang Cinta Laura Jadi 'Suara Hati' Netizen
-
Alasan Tajam Cinta Laura Ogah Menduduki Kursi DPR: Berusaha Tidak Jadi Orang Munafik
-
Momen Cinta Laura Makan 'Shothow' Pakai Centong: Logat Bulenya Bikin Gemas!
-
Gilang Dirga Anggap Bendera One Piece Bentuk Protes Ketidakadilan: Berlebihan Kalau Dianggap Makar
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Tangis Ibu Syifa Hadju Pecah saat El Rumi Lamar Putrinya
-
Chiki Fawzi Beberkan Alasan Aktivis Indonesia 'Dipinggirkan' dari Misi Kemanusiaan ke Gaza
-
11 Pemeran Film Comic 8 Revolution: Santet K4bin3t, Indro Warkop Gaet Agen-agen Baru
-
Dulu Banyak yang Antre, Jesselyn MasterChef Indonesia Umumkan Restorannya Ditutup
-
Potret Perayaan Gender Reveal Anak Steffi Zamora, Dihadiri Syifa Hadju hingga Mikha Tambayong
-
Batal Ikut Kapal ke Gaza, Chiki Fawzi: Kalau Aku Ditangkap Israel, Ayah Rasanya Kayak Apa?
-
Dapat Ujian Bertubi-tubi, Ashanty Terharu Dapat Antrian Haji 2026: Ternyata Ini Hadiahnya
-
Dilaporkan Mantan Karyawan, Ashanty Banjir Dukungan dan Siap Gugat Balik dengan Tiga Pasal
-
Bak di Negeri Dongeng, 7 Momen Romantis El Rumi Lamar Syifa Hadju di Lembah Swiss
-
Maxime Bouttier Bahas Jarak Usia 10 Tahun dengan Istri, Luna Maya Insecure Jadi Nenek-nenek?