Suara.com - Frederik Kiran merupakan cucu presiden Soekarno dari istri kelima, Ratna Sari Dewi Soekarno, perempuan asal Jepang yang sebelumnya bernama Naoko Nemoto. Dari pernikahan mereka, lahirlah Kartika Sari Dewi Soekarnoputri yang kemudian menikah dengan pria bule berkebangsaan Inggris.
Kartika Sari Dewi pun kini memiliki seorang putra tampan yang sudah remaja dan diberi nama Frederik Kiran Seegers. Ratna Sari Dewi Soekarno menetap di Negeri Sakura, sedangkan Kartika berada di London bersama suami dan anaknya.
Lahir di 2005 silam, Frederik Kiran kini sudah menginjak usia 16 tahun. Paras rupawan cucu mendiang Soekarno itu pun kini mencuri perhatian warganet. Berikut 8 potret Frederik Kiran.
1. Punya Fasilitas Mewah
Frederik Kiran tampak mendapat fasilitas mewah dari ibunya. Berpose sebelum menaiki mobil mewahnya, senyumnya tampak manis mengembang.
2. Beranjak Remaja
Potret Frederik Kiran yang beranjak remaja diabadikan oleh ibunya, Kiran Soekarno dengan pose bersama. Frederik tampak rupawan dengan alis yang tegas dan hidung mancung seperti ibunya.
3. Foto Bareng Megawati Soekarno Putri
Frederik Kiran dan ibunya Kartika Sari Dewi juga menyempatkan diri ke Jakarta untuk bertemu keluarga. Tampak mereka berfoto dengan ibu Megawati.
Baca Juga: 4 Fakta Unik Istri Soekarno, Jadi Youtuber di Usia yang Tak Lagi Muda
4. Hobi Selancar
Di usia remajanya, Kiran tampak hobi berolahraga. Sesekali ia berenang dan berselancar.
5. Memiliki Mata Mirip Soekarno
Memiliki alis dan hidung mirip ibunya, tak membuat Kiran hilang warisan gen dari sang kakek. Kedua matanya disebut mewarisi mata Soekarno.
6. Kece dengan Warna Merah
Frederik Kiran tampak cocok memakai warna merah.
Berita Terkait
-
Hujan Lebat Iringi Megawati Ziarah ke Makam Bung Karno di Blitar, Begini Momennya
-
Kala Megawati Kenang Momen Soeharto Tolak Bung Karno Dimakamkan di TMP
-
Klaim Syahganda: Hanya Soekarno dan Prabowo yang Mendapat Penghormatan dari Presiden Negara Lain
-
Penumpang Asal Medan Tewas di Kursi Tunggu Bandara Soetta, Benarkah 'Death on Arrival' Penyebabnya?
-
PDIP Gaungkan Amanat Bung Karno Jelang Sumpah Pemuda: Indonesia Lahir dari Lautan, Bukan Tembok Baja
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau