Suara.com - Nella Kharisma dan Dory Harsa tengah diselimuti kebahagiaan usai anak pertama mereka lahir. Berikut momen Nella Kharisma melahirkan anak pertama mereka pada Sabtu (21/8/2021).
Kabar bahagia itu dibagikan Nella Kharisma lewat unggahan Instagram-nya. Nella tengah memeluk seorang bayi dan berbaring di ranjang rumah sakit.
"Selamat datang di dunia nak. Kehadiranmu yang kami nantikan," tulis Nella Kharisma mengawali postingannya pagi tadi.
"Puji syukur malaikat kecil kami telah hadir pada Sabtu, 21 Agustus 2021 pukul 00.40 WIB," sambungnya.
Berikut momen Nella Kharisma melahirkan putri pertamanya.
1. Dory Harsa memperhatikan bayi perempuannya yang lagir pada 21 Agustus 2021. Kelahiran anak pertamanya ini sekaligus jadi hadiah ulang tahun pernikahan Dory Harsa dan Nella Kharisma yang jatuh pada 15 Agustus lalu.
2. Momen sebelum kelahiran anak pertama. Nella Kharisma dan Dory Harsa sudah mulai mempersiapkan kelahiran sang putri di Rumah Sakit JIH Solo.
3. Beberapa jam sebelum melahirkan, Nella Kharisma sempat membuat konten boomerang Instagram terlebih dahulu. Mengenakan daster pink, pelantun lagu Jaran Goyang ini tampak tak sabari memanti buah hati yang ia kandung. Ternyata, konten boomerang tersebut adalah konten terakhir sebelum dirinya mengalami kontraksi lalu melahirkan.
4. Setelah melahirkan, Nella Kharisma berpose bersama sang suami, Dorry Harsa yang tak kuasa menyembunyikan kebahagiaan mereka telah jadi orang tua.
Baca Juga: 9 Momen Maternity Shoot Nella Kharisma dan Dory Harsa, Bekas Kerokan Nongol!
5. Nella Kharisma dan Dory Harsa akhirnya bisa menggendong sang buah hati. Mereka juga berbincang bersama tim dokter dan perawat yang membantu proses persalinan Nella Kharisma.
6. Potret bayi mungil Nella Kharisma dan Dory Harsa. Hingga berita ini disusun, Nella Kharisma dan Dory Harsa belum mengumumkan siapa nama bayi mereka beserta jenis kelaminnya.
7. Senyum haru Nella Kharisma akhirnya bisa memeluk anak yang telah ia kandung selama 9 bulan.
Itulah 7 momen Nella Kharisma melahirkan anak pertama mereka. Selamat buat Nella Kharisma dan Dory Harsa.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
Terkini
-
Selamat Jalan Mudy Taylor, Komika Unik Melawak Sambil Bernyanyi
-
Mengenal Rehan Mubarak, 'Prince Mateen versi Indonesia' Calon Suami Dara Arafah
-
Natta Reza Dikira Pria Beristri yang Selingkuh dengan Inara Rusli
-
Dari Lapangan Benteng hingga Gang Sempit: Inilah Cara Soundrenaline Ubah Medan Jadi Kanvas Kreatif
-
Sherina Munaf Jadi Music Director FFI 2025: 6 Momen Persiapannya Penuh Dedikasi
-
Sempat Ngaku Dipersulit, Ruben Onsu Ketemu Anak saat Sarwendah ke Korea Selatan
-
Film Exorcist Terbaru Lagi Dipersiapkan, Scarlett Johansson Jadi Bintangnya
-
Ketika Suara Merdu Tiara Andini Diambil Adiknya
-
5 Film Horor Klasik Terbaik Sepanjang Masa, Tak Kalah dari yang Modern
-
Film Pelangi di Mars Usung Konsep Hybrid, Anak Indonesia Pimpin Robot Asing Selamatkan Bumi