Suara.com - Ayu Ting Ting baru saja mengubah gaya rambutnya. Bukan hanya memotong pendek, pelantun "Sambalado" ini juga mengecat rambutnya dengan warna cerah. Seperti apa potret Ayu Ting Ting dengan gaya rambut barunya?
Ibunda dari Bilqis Khumairah ini memang kerap bergonta-ganti gaya rambut. Setelah sebelumnya ia membiatkan rambutnya tergerai panjang dengan warna cokelat natural, kini Ayu mengubah warna rambutnya jadi blonde dengan aksen ash grey.
Perubahan gaya rambut Ayu Ting Ting ini sampai membuat warganet menjulukinya sebagai Bule Depok. Penasaran seperti apa potret Ayu Ting Ting dengan gaya rambut barunya? Simak potretnya berikut.
1. Ayu Ting Ting langsung mengambil selfie sehabis mengubah gaya rambutnya di salon. Sekilas, gaya ini membuat Ayu jadi terlihat mirip Rose Blackpink.
2. Selain mengubah warna rambutnya, Ayu Ting Ting juga memotong pendek mahkota kepalanya tersebut jadi sebahu.
3. Dari angle selfie di mobil ini, Ayu tampaknya juga menambahkan tone ash grey untuk warna rambutnya.
4. Meski rambutnya kini berwarna terang, tapi tampak luwes dengan kulit wajah Ayu Ting Ting.
5. Dengan gaya rambut baru ini, Ayu Ting Ting sampai dijuluki sebagai Bule Depok oleh warganet.
6. Selain membuat wajahnya jadi lebih fresh. Gaya rambut baru Ayu Ting Ting ini juga membuatnya tampak lebih muda.
Baca Juga: Polisi Masih Teliti Laporan Ayu Ting Ting
7. Siap-siap bikin konten dengan gaya rambut baru, nih!
Itulah 7 potret Ayu Ting Ting dengan gaya rambut barunya. Bagaimana? Jadi mirip bule nggak?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
Terkini
-
Kronologi Mudy Taylor Meninggal: Sesak Napas, Ada Cairan di Jantung
-
Massive Music Hadirkan Solusi Musik untuk Sineas di JAFF Market: Lebih Cepat dan Akurat!
-
Selamat Jalan Mudy Taylor, Komika Unik Melawak Sambil Bernyanyi
-
Mengenal Rehan Mubarak, 'Prince Mateen versi Indonesia' Calon Suami Dara Arafah
-
Natta Reza Dikira Pria Beristri yang Selingkuh dengan Inara Rusli
-
Dari Lapangan Benteng hingga Gang Sempit: Inilah Cara Soundrenaline Ubah Medan Jadi Kanvas Kreatif
-
Sherina Munaf Jadi Music Director FFI 2025: 6 Momen Persiapannya Penuh Dedikasi
-
Sempat Ngaku Dipersulit, Ruben Onsu Ketemu Anak saat Sarwendah ke Korea Selatan
-
Film Exorcist Terbaru Lagi Dipersiapkan, Scarlett Johansson Jadi Bintangnya
-
Ketika Suara Merdu Tiara Andini Diambil Adiknya