Suara.com - Kabar gembira datang dari Danang DA yang baru saja melangsungkan acara lamaran. Pedangdut pria satu ini memantapkan hati memilih cewek cantik bernama Hemas Nura. Sebuah ungkapan manis pun dituliskan penyanyi jebolan Dangdut Academy musim pertama ini.
"Bismillah, Ku teguhkan hati ini untuk memilihmu @hemasnura," tulis Danang sambil mengunggah foto pamer cincin, Sabtu (28/8/2021).
Nah, banyak yang penasaran siapa sih calon istri Danang DA yang selema ini disembunyikan. Yuk langsung saja kepoin potret Hemas Nura yang nggak kalah cantik dari artis.
1. Hemas Nura ini adalah dokter spesialis saraf dan otak, lho!
2. Dia diketahui lulusan Universitas Gadjah Mada jurusan kedokteran.
3. Selain sebagai dokter, dia juga jadi selebgram dengan followers 74 ribu. Bakal naik lagi nih setelah go publik lamaran dengan Danang DA.
4. Hemas Nura ini gadis asal Yogyakarta yang punya pesona memikat.
5. Calon istri Danang DA ini juga pernah jadi Creative director kelas modelling, pantas di akun Instagramnya dia juga pandai berpose.
6. Dari postingan Instagramnya, Hemas Nura juga jago makeup lho. Hasilnya pun sangat memukau.
Baca Juga: Segera Menikah, Danang DA Lamar Dokter Cantik
7. Hemas Nura punya kecantikan natural meski dengan makeup tipis kayak gini. Pantas Danang DA terpikat ya.
8. Dia juga suka travelling ke beberapa tempat, terutama suka pantai nih.
9. Cewek berhijab ini juga beberapa kali menjadi pembicara di acara tema kecantikan hingga fashion.
10. OOTD ala Hemas Nura ini selalu on point, stylish abis kan?
Nah itu tadi potret Hemas Nura, calon istri Danang DA. Semoga lancar sampai hari H!
Berita Terkait
-
Danang DA Kesal Ditabrak Sopir Bluebird Ugal-ugalan, Colek Nama Nikita Willy dan Suami
-
Istri Akhirnya Hamil Usai 3 Tahun Nikah, Pengakuan Danang DA Bikin Netizen Emosi
-
Hibur Penyandang Down Syndrome, Danang Pradana Nyaris Menangis
-
Senasib dengan Wika Salim, Danang DA Beberkan Dugaan Penggelapan Uang oleh Manajer!
-
Kasus eks Manajer, Wika Salim Telepon Danang DA Sambil Nangis-Nangis
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
5 Film Indonesia Original Netflix 2025, Terbaru Lupa Daratan
-
Bukan Resepsi Kedua, Amanda Manopo Bakal Gelar Syukuran Pernikahan Bareng Keluarga
-
Urutan Film Now You See Me, Biar Gak Bingung Pas Nonton Now You Don't
-
Kilau Nancy Ajram: Perkawinan Spektakuler Musik dan Mode dalam Balutan Gaun Ivan Gunawan
-
Sinopsis Film Hotel Mumbai: Potret Ngeri dan Heroik di Balik Tragedi Serangan Teror 26/11
-
Perjalanan Davika Hoorne dan Ter Chantavit, Bertemu di Film Pee Mak hingga Berlabuh ke Pelaminan
-
Jefri Nichol Ditelepon Ameera Khan Saat Live Main Game, Ekspresi Panik Jadi Sorotan
-
Isu Perundungan Bawa Fedi Nuril Tampil di Film Horor "Qorin 2"
-
Pelaku Hiburan Tolak Gelar Pahlawan Nasional Soeharto, Ada Sineas hingga Musisi
-
Deretan Film Adipati Dolken dan Mawar De Jongh, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?