Suara.com - Putra aktor Sanjay Dutt, Shahraan, mengunggah foto terbaru yang diambil ketika dirinya pulang ke Dubai. Dalam foto tersebut, bocah 10 tahun itu berfoto bersama atlet kriket Hardik Pandya.
Terlihat Shahraan masih menggunakan kruk akibat cedera kaki yang dialaminya beberapa waktu lalu bersama sang ayah.
Sementara Shahraan berdiri di depan, Hardik berdiri di belakang sambil melingkarkan lengan ke sekitar pundaknya.
"Makan malam yang luar biasa bersama @hardikpandya93 #zumadubai," tulis Shahraan dalam caption.
Sang ibu, Maanayata Dutt, pun mengomentari unggahan putranya itu.
"Keren, nak," ujar istri Sanjay Dutt itu.
Kakak tirinya, Trishala Dutt, pun menuliskan balasan, "Foto yang keren, bro."
Selain itu, banyak juga penggemar ayahnya yang meninggalkan komentar, beberapa di antaranya bersimpati dengan kondisi kakinya.
"Apa yang terjadi pada kakimu? Cepat sembuh ya," ujar seorang warganet.
Baca Juga: Viral Video Sanjay Dutt Berjalan Tertatih Sambil Pegang Tongkat, Kenapa?
"Tuhan memberkatimu. Cepat sembuh," imbuh warganet yang lain.
Beberapa waktu yang lalu, Maanayata sempat mengunggah foto ketika Sanjay Dutt dan putranya sedang berlatih berjalan menggunakan tongkat.
Berdasarkan laporan Hindustan Times, sang aktor dan putranya itu mengalami cedera olahraga [ada tumitnya saat bermain bulu tangkis. Sementara, putranya tidak disebutkan penyebab sakitnya.
Berita Terkait
-
Sinopsis The Raja Saab, Film India Terbaru Prabhas dan Sanjay Dutt
-
Sinopsis Dhurandhar, Film India Dibintangi Ranveer Singh dan Sanjay Dutt
-
Review Film Baaghi 4: Thriller Psikologis yang Jadi Komedi Tanpa Sengaja!
-
10 Aktor Bollywood Ini Akui Lakukan Transplantasi Rambut untuk Kembalikan Kepercayaan Diri
-
Sinopsis The Bhootnii, Film Horor India Terbaru Sanjay Dutt dan Mouni Roy
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki