Suara.com - Raffi Ahmad dan Nagita Slavina baru saja pulang dari Turki. Selain liburan, keluarga Raffi Ahmad juga mengunjungi Turki untuk perjalanan bisnis. Seperti diketahui, Raffi telah membeli klub bola RANS Cilegon FC. Dalam momen tersebut, Raffi juga untuk menyaksikan pertandingan RANS Cilegon FC melawan Fenerbahce.
Setelah menjalani karantina, Nagita tak sabar pulang ke rumah untuk memberikan kejutan kepada Raffi. Rupanya rumah yang dijuluki 'Istana Andara' tersebut baru direnovasi.
Penasaran seperti apa hasilnya? Yuk simak potret rumah Raffi Ahmad usai renovasi berikut ini.
1. AC Sentral 'Menghilang'
Kejutan pertama yang diterima Raffi Ahmad adalah AC Sentral di ruang keluarga sudah raib. Dalam proses renovasi, hal itu tentu wajar.
Di sisi AC Sentral tersebut, tampak lampu gantung yang terdiri dari beberapa bohlam dengan rangkaian tak beraturan untuk menerangi ruangan. Penampilan ruangan ini tak berbeda jauh dari sebelumnya, kecuali AC Sentral yang 'menghilang'.
2. Renovasi Belum Selesai
Renovasi 'Istana Andara' ternyata belum selesai sepenuhnya. Di sisi ruangan yang lain, tampak perabotan yang masih ditutup plastik. Terdapat pula beberapa tangga lipat untuk menjangkau barang-barang di tempat tinggi yang membuat ruangan terlihat masih berantakan.
3. Ruang untuk Keperluan Syuting
Baca Juga: Bahas Transferan di Foto Olga Syahputra Unggahan Raffi Ahmad, Aldi Taher Dihujat
Selain tempat tinggal keluarga, bukan rahasia lagi apabila rumah Raffi Ahmad juga digunakan untuk syuting. Salah satu ruangan terlihat didesain dengan warna biru keabu-abuan, kontras dengan ruangan tengah bernuansa cream yang masih direnovasi. Di ruangan tersebut, Nagita Slavina menunjukkan sebuah sofa bed yang bisa digunakan untuk pemotretan.
4. Ruang Santai
Sebuah space dekat ruang makan digunakan untuk bersantai, misalnya menonton televisi, juga belum sepenuhnya rampung. Sofa yang seharusnya diletakkan di depan televisi pun tampak belum terpasang. Di kanan kiri televisi, terpasang lampu dinding dengan model serupa sebagai tambahan pencahayaan.
5. Dapur
Tak banyak yang berubah dari dapur Nagita Slavina. Desain dapur tersebut tentu tak asing lagi lantaran Nagita kerap membuat konten memasak di sana. Kendati begitu, penampilan dapur tetap terlihat baru dengan cat yang lebih gelap dan mengkilap. Penerangan di wastafel pun tampak jauh lebih terang sehingga meninggalkan kesan mewah.
6. Meja Belajar Rafathar
Berita Terkait
-
Fahmi Bo Siap Rujuk, Mantan Istri Beri Jawaban Tak Terduga
-
Ryu Kintaro Tantang Rafathar Duel di Ring, Warganet: Pewaris vs Pewaris
-
Fitnah Rafathar Beli Sepatu Mahal, BigMo sampai Ucap Kata Kasar
-
Mak Vera Tunjukkan Foto Terakhir Olga Syahputra, Raffi Ahmad Terkejut: Ya Allah...
-
Fahmi Bo Diizinkan Pulang setelah Jalani Operasi Batu Empedu, Semua Biaya Ditanggung Raffi Ahmad
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu