Suara.com - Artis Riza Shahab resmi menikahi sang kekasih, Fatimah Sonia Alattas, Minggu (12/9/2021). Pernikahannya digelar di Jember, Jawa Timur.
Prosesi acara akad nikah dilangsungkan pada pukul 10.WIB pagi tadi yang disiarkan secara streaming di kanal YouTube Selaras Kreasi Media.
Bintang sinetron Cerita SMA itu mengucapkan ijab kabul berbahasa arab dengan sekali tarikan nafas. Prosesi pernikahan berlangsung khusyuk dan lancar.
Riza Shahab tampak mengenakan pakaian pengantin berwarna putih. Sementara Fatimah Sonia Alattas, terlihat cantik dibalut baju pengantin kebaya modern berwarna silver.
Riza Shahab resmi melamar sang kekasih hati pada, Minggu (18/10). Kabar bahagia ini awalnya terendus dari unggahan akun gosip @lambeturah_official.
Dalam postingan tersebut, Riza Shahab tampil formal dengan kemeja batik lengan panjang berwarna putih. Sedangkan, sang kekasih mengenakan gaun warna pastel yang dipadukan dengan hijab abu-abu.
Keduanya nampak sumringan dan memamerkan cincin yang melingkar di jari manis.
Dalam unggahan tersebut, Riza Shahab juga turut menyertakan tanggal dimana ia resmi melamar sang kekasih.
''18.10.200,'' tulis Riza Shahab dalam unggahannya.
Baca Juga: Riza Shahab Butuh Donor Darah untuk Operasi Kanker Saudara
Berita Terkait
-
10 Tahun Pacaran, Pernikahan Privat Kim Woo Bin dan Shin Min Ah Digelar Bulan Depan
-
Pemain Film Pee Mak, Davika Hoorne Resmi Menikah dengan Aktor Ter Chantavit
-
Calon Istri Bukan Artis, Ok Taecyeon Blak-blakan Soal Perasaannya Jelang Menikah
-
Satu Langkah Menuju Halal, Intip Potret Mesra Brisia Jodie dan Jonathan Alden untuk Buku Nikah
-
Steve Emmanuel Hadiri Pernikahan Karenina Sunny, Sudah Bebas dari Penjara?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
5 Serial Netflix Terpopuler Sepanjang Masa, Stranger Things Segera Tamat
-
Berani Laporkan Inara Rusli ke Polisi, Ternyata Wardatina Mawa Punya Backingan yang Tak Main-Main
-
5 Film Indonesia Raih Penonton Terbanyak di Hari Pertama Penayangan Sepanjang 2025
-
Sinopsis We Bury The Dead, Daisy Ridley Hadapi Zombie Jenis Baru
-
Rekomendasi Film Indonesia Genre Sci-fi di Netflix, Ceritanya Unik-Unik
-
Tahu Kabar Inara Rusli Dinikahi Pria Beristri Bukan Hoaks, Eva Manurung Ibu Virgoun Kejang-Kejang
-
Hotel Danau Toba Penuh Konflik Warisan, Diangkat ke Film Drama Komedi
-
Dipersatukan dengan Amanda Manopo, Kenny Austin Bocorkan Perannya di Series Paylater 2
-
7 Film Anime Masuk Daftar Eligible Oscars 2026
-
7 Rekomendasi Film Rio Dewanto, Legenda Kelam Malin Kundang Akhirnya Tayang di Bioskop