Suara.com - Artis Putri Anne kembali bereaksi usai suaminya, Arya Saloka dijodoh-jodohkan dengan Amanda Manopo. Keduanya memang tampil sebagai pasangan dalam sinetron Ikatan Cinta.
Hal itu terlihat dalam unggahan Instagram Story Putri Anne yang diposting pada Kamis (16/9/2021). Di situ, dia membagikan tangkapan layar direct message (DM) dari salah satu netizen.
"Anne, sekuat apa kamu menahan Arya Saloka, kalau Allah sudah mengtakdirkan mereka berjodoh di dunia, Insya Allah suatu saat akan terjadi," kata si netizen.
"Karena tak ada yang mampu menolak kehendak Allah. Kalau masalah anak biar sepuluh anak bisa Amanda melahirkan secara dia kan masih muda, wkwkwk," sambungnya lagi.
Alih-alih marah, Putri Anne justru menyikapi santai DM tersebut. Pemain Tukang Ojek Pengkolan ini justru mendoakan kesehatan si netizen.
"Ibu sehat-sehat yah buk. Panutan banget ibu tuh," tulis Putri Anne seraya menandai akun tersebut.
Seperti diketahui, ini bukan kali pertama Putri Anne mendapat komentar semacam itu. Dia bahkan sudah menerimanya sejak lama.
Bahkan banyak yang meminta agar dirinya menceraikan Arya Saloka agar sang aktor bisa menikahi Amanda Manopo.
Maklum, chemistry apik yang ditampilkan Arya Saloka dan Amanda Manopo di Ikatan Cinta sukses membuat sejumlah masyarakat terbawa perasaan. Bahkan sebagian dari mereka mendukung kisah cinta Andin dan Aldebaran sampai ke dunia nyata.
Baca Juga: Gaya 10 Artis Pakai Hotpants, Dewasa Sampai Cute Abis!
Padahal Arya Saloka sendiri sudah menikah dengan Putri Anne dan dikaruniai satu anak.
Berita Terkait
-
Arya Saloka Resmi Gabung Film Dilan ITB 1997, Perannya Jadi Sorotan Publik
-
Gabung Ariel NOAH, Raline Shah hingga Arya Saloka Dikabarkan Bintangi Film Dilan ITB 1997
-
Fakta Menarik Serial 'Algojo', Arya Saloka Akting Jadi Pembunuh
-
3 Serial yang Dibintangi Arya Saloka, 'Algojo' Teranyar!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV