Suara.com - Indro Warkop belakangan mengungkapkan rasa keberatannya atas viralnya tiga pemuda mirip Warkop DKI. Respons keberatan Indro ini menuai banyak sorotan. Lantas seperti apa kronologi Indro Warkop tak terima dengan tiga pemuda Warkopi ini?
Kepopuleran Trio Warkop DKI yakni Dono, Kasino, Indro memang sudah melegenda. Meski dua personelnya yakni Kasino dan Dono sudah meninggal dunia, tapi tiga pelawak ini masih jadi salah satu grup komedi favorit. Tak heran, beberapa filmnya dibuat ulang.
Belakangan ini, viral tiga pemuda yang disebut-sebut punya kemiripan wajah dengan Dono, Kasino, Indro. Ketiganya yang disebut Trio Warkopi ini lantas viral dan banyak membuat konten. Tapi keviralan mereka ternyata disorot oleh Indro Warkop. Bagaimana ceritanya?
Simak kronologi Indro Warkop tak terima dengan itga pemuda Warkopi ini.
1. Kemunculan tiga pemuda viral
Tiga pemuda yang punya kemiripan dengan Warkop DKI ini adalah Alfin (Indro), Sepriadi (Dono) dan Alfred (Kasino). Ketiganya viral lantaran punya wajah dan gaya yang begitu mirip. Tak heran, kemiripan ini pun mereka manfaatkan untuk membuat konten dengan membawa nama Warkop DKI yang kemudian mereka ubah jadi Warkopi.
2. Masuk TV dan dapat dukungan warganet
Berkat viralnya video mereka, tiga pemuda ini lantas mendapat undangan masuk ke acara televisi. Kehadiran tiga pemuda ini pun banyak mendapat respons positif warganet karena dinilai benar-benar memiliki kemiripan wajah dengan Warkop DKI, bukan dibuat-buat.
3. Indro Warkop mengkritik
Baca Juga: Viral 3 Cowok Mirip Warkop DKI, Indro Warkop Tak Suka?
Di tengah sambutan atas viralnya tiga pemuda mirip Warkop DKI ini, ternyata Indro yang merupakan personel asli Warkop mengungkapkan keberatannya.
kun IG diduga milik Indro Warkop terlihat memberi teguran. Seperti yang terlihat dalam unggahan akun IG @warkopdkinostalgia_fc. Komentar yang diduga ditulis Indro itu mengkritik 3 pemuda viral.
"Kalau asli dan benar2 penggemar warkop harusnya sampean tau pesan moral warkop DKI....dah harus nya sih tersinggung ada orang yg tanpa etika secara terkoordinir menyatakan mirip warkop doang...tanpa ba bi Bu ke yg punya badan (yang dimiripin)," tulis Indro Warkop.
4. Warkop punya HAKI
Bukan tak suka ada pemuda yang mirip dengan personil Warkop DKI. Indro hanya ingin menegaskan bahwa Warkop memiliki HAKI (Hak Kekakayaan Intelektual).
"Warkop itu punya HAKI (Hak Kekayaan Intelektual) yang dipegang oleh semua anak2 dari Dono Kasino Indro... dalam berkesenian ada etika... mereka yang anda maksud amat sangat terkoordinir dan termanage..., jadi anda sendiri berpikir khan dimana kekeliruannya ... kasihan mereka sebenarnya... jadi obyek "boss" nya, " tulis Indro menjawab.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Jule Samakan Pernikahan dengan Kontrak Bisnis: Jangan Nikah Muda, Senang-Senang Dulu
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi