Suara.com - Meski banyak selebriti yang menapaki popularitas mereka dengan beragam sensasi dan kontroversi, tapi hal ini tak berlaku bagi artis berikut ini. Ya, banyak juga lho artis Indonesia dikenal kalem dan tak banyak kontroversi melainkan banyak prestasi.
Sederet artis ini dianggap punya image baik dan tidak pernah terlibat kontroversi ataupun skandal. Jadi semua aktivitas mereka juga selalu dipuji. Ada siapa saja ya kira-kira artis Indonesia yang dikenal kalem? Langsung saja simak ulasannya berikut ini ya!
Artis cantik Nagita Slavina menjadi artis yang dikenal kalem dan tidak pernah terlibat skandal. Alhasil ibu dari Rafathar Malik Ahmad ini pun hampir tidak punya haters. Belum lagi kesabaran Gigi saat menanggapi gosip perselingkuhan suaminya Raffi Ahmad dengan rekan hostnya Ayu Ting Ting juga membuat publik makin kagum dengan sosoknya. Kini rumah tangganya dengan Raff Ahmad semakin bahagia dan tak lagi diterpa gosip miring. Mereka juga sedang menanti kelahiran anak kedua mereka.
2. Maudy Ayunda
Artis sekaligus penyanyi Maudy Ayunda juga dikenal kalem dan tak punya haters. Sosoknya yang cerdas dan berotak encer juga menginspirasi banyak orang. Lulusan Stanford University ini juga punya segudang prestasi baik di bidang akademik maupun di dunia hiburan. Jadi wajar saja kalau pemain film Perahu Kertas ini punya banyak penggemar yang selalu mendukungnya.
Solois Isyana Sarasvati juga punya kehidupan yang adem ayem dan jauh dari kontroversi. Karir bermusiknya juga tetap bersinar bahkan setelah menikah. Rekan duet Raisa ini juga dikenal dengan tingkah lakunya yang selalu terjaga.
4. Sandra Dewi
Baca Juga: 5 Artis Disebut Mirip Rafathar, Kebanyakan Idol Kpop
Cantik dan punya keluarga harmonis, Sandra Dewi menjalani hidupnya dengan baik dan jauh dari gosip. Selain itu, Sandra Dewi kini juga lebih fokus mengurus kedua buah hatinya. Jadi ia pun sepertinya tidak punya waktu untuk membuat sensasi yang bisa mengundang komentar negatif. Ibu dari Raphael Moeis ini pun hampir nggak punya haters.
5. Prilly Latuconsina
Artis bertubuh mungil Prilly Latuconsina juga tidak pernah membuat sensasi. Ia fokus pada karirnya dan membuktikan dirinya sebagai artis dengan kemampuan akting mumpuni. Pembawaannya yang kalem pun membuat Prilly disukai banyak orang.
Pasca menikah dengan Dude Harlino, artis yang akrab disapa Icha ini jarang tampil di layar kaca. Ia lebih memilih untuk mengurus keluarga kecilnya. Icha juga selalu mendapatkan peran protagonis dalam berbagai sinetron yang ia mainkan. Icha juga tampil makin anggun dan bersahaja usai berhijab. Jadi ia juga nggak punya waktu buat mencari masalah.
7. Dewi Sandra
Berita Terkait
-
Lagi Rapat Didatangi Serigala, Nagita Slavina Histeris Ketakutan: Gue Lagi Hamil!
-
Makin Gendut, Raffi Ahmad Takut Nagita Slavina Berpaling: Aku Takut Kamu Ninggalin Aku
-
Nagita Melahirkan 2 Bulan Lagi, Raffi Ahmad Tak Ada Persiapan Khusus
-
Makin Gemas, Begini Perkembangan Anak Ammar Zoni dan Irish Bella
-
5 Artis Disebut Mirip Rafathar, Kebanyakan Idol Kpop
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Awas! Zombie di Film Abadi Nan Jaya Bisa Picu Trypophobia, Apa Itu?
-
Elvy Sukaesih Kenang Sisi Lain A. Rafiq, Sebut Gantengnya Mirip Aktor India
-
Gugat Cerai Hamish Daud, Komentar Raisa Soal Jodoh Disorot: Cari yang Bener
-
Digelar 28 Oktober, Konser Tribute A. Rafiq Janjikan Pagelaran Spektakuler Bertabur Bintang
-
Divonis Stroke, Razman Arif Nasution Ungkap Fakta Usai Cek ke Penang: Ada Bercak di Pembuluh Darah
-
VIRAL: Istri Bongkar Aib Suami Hedon! Pengangguran dan Poroti Uang Mertua Demi Hidup Mewah
-
Satu Langkah Menuju Halal, Intip Potret Mesra Brisia Jodie dan Jonathan Alden untuk Buku Nikah
-
Kini Jadi Terdakwa, Razman Arif Nasution Bikin Laporan Baru ke ES, SC dan A
-
Tak Puas di Bidang Kuliner, Ayu Aulia Buka Salon hingga Butik
-
Ammar Zoni Masih Dipenjara, Ibu Angkat Doakan Bisa Nikah Tahun Depan