Suara.com - Rafathar Malik Ahmad, putra pasangan artis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina kembali menjadi sorotan. Bocah 6 tahun itu memberikan reaksi tak terduga saat dicecar pertanyaan soal jodoh.
Gigi, sapaan akrab Nagita Slavina, mengganti kata pacar dengan teman. Ia menanyakan kriteria idaman Rafathar.
"Tipe teman Aa yang kayak gimana sih?" tanya Nagita Slavina pada Rafathar di kanal YouTube Rans Entertainment, Senin (20/9/2021).
Rafathar dengan polosnya menjawab tipe teman idamannya harus baik hati.
"Harus baik," jawab Rafathar.
Tak berhenti di situ, Nagita Slavina kembali menggoda Rafathar. Ia menyinggung soal warganet yang menjodohkan Rafathar dengan anak artis lainnya.
Sadar akan maksud sang ibu, Rafathar menegaskan dirinya enggan dijodohkan. Ia memastikan pada Nagita Slavina akan mencari pacar sendiri.
"Aa nggak mau (dijodoh-jodohin)," kata Rafathar.
"Nggak (nggak mau dijodohin), mau cari pacar sendiri," ujarnya lagi.
Baca Juga: Masuk Grup Berat, Rans Cilegon FC Siap Bersaing di Liga 2
Jawaban polos Rafthar itu mengundang tawa Nagita Slavina dan kru Rans Entertainment. Kembali dicecar soal perjodohan, Rafathar kesal.
"Katanya Om Lemon mau jodohin Aa ke anaknya kalau udah gede. Mau nggak Aa?” tanya Nagita Slavina lagi
"Enggak mau," tegas Rafathar.
Berita Terkait
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Raffi Ahmad Kembali Terseret Rumor Pencucian Uang, Merry Ahmad: Aku Saksi Hidupnya
-
Rumah Diding Boneng yang Ambruk Mulai Dibangun, Pakai Duit Rp50 Juta dari Raffi Ahmad
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Viral Momen Haru Insanul Fahmi Ketemu Anak, Wardatina Mawa Wanti-Wanti: Tolong Jangan Digoreng!
-
Review 28 Years Later: The Bone Temple, Lebih Brutal Namun Manusiawi
-
Bentuk Telinga Roby Tremonti Dianalisis Pakai Ilmu Kuno Tiongkok, Apa Hasilnya?
-
Sinopsis The Dealer, Jung So Min dan Lee Soo Hyuk Guncang Dunia Kasino di Drakor Terbaru Netflix
-
6 Drama Member NCT, Terbaru Jisung Bintangi Crash 2
-
Viral Isu Kak Seto Curi Hak Cipta, Siapa Kreator Asli Si Komo?
-
Baru Rilis di Netflix, 5 Fakta Menarik Can This Love Be Translated?
-
Fakta Album Baru BTS ARIRANG, Begini Cara ARMY Indonesia Membelinya
-
Lelah Tunggu Anak Sule, Teddy Pardiyana Akhirnya Gugat Penetapan Ahli Waris Lina Jubaedah
-
Kejang-Kejang, Farida Nurhan Dilarikan ke Rumah Sakit