Suara.com - Pasangan artis Marcell Darwin dan Nabila Faisal diketahui tinggal di salah satu rumah sederhana nan unik. Hal ini diketahui dari unggahan Instagram keduanya.
Ada beberapa ruangan di rumah Marcell Darwin dan Nabila Faisal memiliki model bohemian. Rumahnya pun terlihat mungil namun terlihat nyaman.
Kepo nggak sih sama rumah sederhana Marcell Darwin dan Nabila Faisal? Simak selengkapnya di sini!
1. Ruang tamu
Tampak ruang tamu di rumah Marcell Darwin dan Nabila Faisal bernuansa cokelat di bagian dinding. Tampak furnitur kursi sofa panjang berbahan kayu.
Pasangan ini pun menghiasi dinding dengan rotan yang berbentuk macam-macam. Kelihatan simpel tapi kece ya ruang tamu pasangan ini.
2. Kamar tidur
Kamar tidur pasangan yang satu ini bernuansa pastel ala tropical. Ada warna hijau tosca agak tua senada dengan warna pink di dinding.
Tampak hiasan dinding macrame dengan rak yang tertata rapi. Furnitur kayu pun masih diusung oleh Marcell Darwin dan Nabila Faisal.
Baca Juga: Usil Tapi Telaten, Intip 9 Potret Marcell Darwin Momong Baby Qeenan
3. Ruang kerja
Rumah pasangan muda ini pun juga memiliki ruang kerja yang simpel. Ada meja kayu dengan laptop dan perkakas lainnya.
Terlihat juga mesin printer di sebelah dengan rak di bawahnya. Kursi yang nyaman buat duduk juga disediakan di ruang kerja ini.
4. Ruang main
Ada space untuk ruang main anak mereka nih. Tampak playmat warna cokelat senada dengan nuansa rumah terpasang di ruangan ini.
Adalagi hiasan dinding rotan yang membuat ruangan nggak terlihat kosong. Kelihatan nyaman dan aman buat bayi nih.
Berita Terkait
-
RSUD Kota Serang Dikepung Banjir
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah
-
Gen Z Ingin Punya Rumah Impian Sendiri, Gimana Caranya?
-
CES 2026: LG Perkenalkan AI in Action, AI Nyata Untuk Rumah Sampai Kendaraan
-
5 Rekomendasi Dehumidifier untuk Serap Kelembapan, Harga di Bawah Rp1 Juta
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz