Suara.com - Nikita Mirzani mengaku akan menghapus seluruh tato di tubuhnya. Diketahui, ibu tiga anak ini memiliki beberapa tato seperti di dada, tangan, paha, perut, dan punggung.
Setidaknya, sudah enam tato yang dihapus Nikita Mirzani. Nikita mengakui hal itu menguras biaya yang tak sedikit.
"Segini nih (menunjuk tato bunga di tangan) sudah Rp 40 juta. Ini (di punggung tangan) sekitar 12-an (Rp 12 juta)," kata Nikita Mirzani, ditemui di kawasan Ciledug, Tangerang, Rabu (22/9/2021).
Nikita Mirzani bukannya menyesal mentato tubuhnya. Hanya saja, sejak ia mulai serius berbisnis, koleganya pun banyak orang-orang terhormat, sehingga ia segan jika bertato.
"Gue sih nggak pernah nyesel ya. Karena gue kan bukan bekerja di dunia entertain aja, tapi udah merambah ke bisnis. Nggak enak aja sama mereka kalau gue pakai baju pendek keliatan (tato)," ujar Nikita Mirzani.
Pertimbangan lainnya juga karena Nikita Mirzani di beberapa momen harus menutupi tatonya dengan make up. Melihat repotnya hal tersebut, mantan istri Dipo Latief ini pun mantap menghapusnya.
Bukan hanya mengeluarkan biaya mahal, sakit juga dirasakan Nikita Mirzani. Apalagi, proses penghapusan tato tidak bisa langsung melainkan bertahap.
"Lama prosesnya sudah mau dua tahun. Bikinnya sakit, tapi lebih sakit ngilanginnya dari pada bikinnya," imbuh Nikita Mirzani.
Pemain film Comic 8 itu bahkan mengaku sampai meriang. Bagian yang dihapus pun sempat bengkak kulitnya.
Baca Juga: Santai Holywings Kemang Ditutup, Nikita Mirzani: Duit Gue di Mana-Mana
"Kemarin juga kan gue sampe meriang, bengkak, ya risiko lah namanya buat tato," tutur Nikita Mirzani.
Berita Terkait
-
Lagi Dipenjara, Nikita Mirzani Masih Bisa Ledek Richard Lee yang Kini Jadi Tersangka
-
Richard Lee Diperiksa Polisi, Dokter Detektif Mendadak Muncul di Polda Metro Jaya Tuntut Penahanan
-
Kaleidoskop 2025: Deretan Artis Masuk Penjara, dari Nikita Mirzani hingga Onadio Leonardo
-
Hukuman Nikita Mirzani Diperberat: Vonis Banding Naik Jadi 6 Tahun?
-
Kaleidoskop 2025: Kasus Artis Terheboh yang Menyita Perhatian Publik
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Viral Momen Haru Insanul Fahmi Ketemu Anak, Wardatina Mawa Wanti-Wanti: Tolong Jangan Digoreng!
-
Review 28 Years Later: The Bone Temple, Lebih Brutal Namun Manusiawi
-
Bentuk Telinga Roby Tremonti Dianalisis Pakai Ilmu Kuno Tiongkok, Apa Hasilnya?
-
Sinopsis The Dealer, Jung So Min dan Lee Soo Hyuk Guncang Dunia Kasino di Drakor Terbaru Netflix
-
6 Drama Member NCT, Terbaru Jisung Bintangi Crash 2
-
Viral Isu Kak Seto Curi Hak Cipta, Siapa Kreator Asli Si Komo?
-
Baru Rilis di Netflix, 5 Fakta Menarik Can This Love Be Translated?
-
Fakta Album Baru BTS ARIRANG, Begini Cara ARMY Indonesia Membelinya
-
Lelah Tunggu Anak Sule, Teddy Pardiyana Akhirnya Gugat Penetapan Ahli Waris Lina Jubaedah
-
Kejang-Kejang, Farida Nurhan Dilarikan ke Rumah Sakit