Suara.com - Tak banyak yang menyadari banyaknya potret liburan Wulan Guritno dan Tarra Budiman, mengingat keduanya tak tampak begitu dekat sebagai sesama artis. Namun, siapa sangka mereka ternyata bersaudara?
Bukan saudara sedarah, memang. Wulan Guritno dan Tarra Budiman menjadi saudara karena pernikahan dengan keluarga Raffi Ahmad. Lebih tepatnya, adik dari Wulan Guritno yaitu Danar Guritno menikah dengan sepupu Raffi Ahmad, Gadis Sadiqah. Sementara itu, Tarra Budiman menikahi sepupu Raffi Ahmad yang lain, yaitu Gya P. Sadiqah.
Itulah yang membuat Wulan Guritno akhirnya bersaudara dengan Tarra Budiman. Berikut potret liburan Wulan Guritno dan Tarra Budiman.
1. Kompak pakai baju bernuansa putih dan beige
Saking dekatnya, meskipun tidak janjian pakai dresscode apa pun, keluarga Tarra dan Wulan Guritno kompak pakai baju bernuansa putih dan beige.
“Mungkin bener ya kalau sering bareng2 itu nanti kita nge-“sync” alias jd sehati. Ini gak ada yg janjian, semua tiba2 pake baju warna putih beige,” tulis Gadis Sadiqah dalam unggahannya.
2. Ada Shalom Razade juga
Bukan hanya Wulan Guritno dan keluarga Tarra Budiman saja yang liburan. Anak Wulan Guritno yaitu Shalom Razade juga tampak menikmati suasana liburan yang menyenangkan bersama di sini.
3. Tanpa laki-laki
Baca Juga: 13 Artis Punya Tato Tersembunyi, Punya Amanda Manopo Baru Terungkap
Bahkan Wulan Guritno tak segan ikutan liburan keluarga sepupu Raffi Ahmad atau keluarga adik iparnya nih. Shalom juga tak mau ketinggalan.
4. Momen keluarga
Bukan hanya ikut senang-senang saat liburan, Wulan Guritno juga hadir dalam momen akikah dari keponakannya. Tampak juga Tarra Budiman di ujung kanan.
5. Jalan-jalan di hari Minggu
Hari Minggu memang paling tepat untuk family time. Itu juga yang dilakukan oleh keluarga Tarra Budiman dan Wulan Guritno bersama-sama.
Nah, itu dia deretan potret liburan Wulan Guritno dan Tarra Budiman.
Berita Terkait
-
8 Gaya Liburan Wulan Guritno di Labuan Bajo, Body Goals Curi Perhatian
-
7 Gaya Artis Pakai Outfit Hitam, Natasha Wilona Tampil Lebih Dewasa
-
Bergaya Seksi di Dek Kapal, Wulan Guritno Bikin Pangling
-
Wulan Guritno Unggah Foto Seksi di Dek Kapal, Warganet: Pengen Secantik Ini Sampai Tua
-
Berpose Seksi di Dek Kapal, Wulan Guritno Disebut Mirip ABG
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?