Suara.com - Di balik ketenaran dan kesuksesan artis, terdapat kisah perjuangan dan kepedihan yang menyertai, salah satunya dibully saat sekolah. Beberapa artis dibully teman sekolah, tetapi hal itu mereka jadikan motivasi untuk terus melaju menuju kesuksesan.
Perjuangan mereka pun terbayar, jadi artis yang terkenal, sukses, kaya raya dan punya banyak teman. Mereka tetap bertahan meskipun terluka karena dibully.
Lalu bagaimana kisah artis dibully teman sekolah? Yuk, simak cerita selengkapnya!
1. Prilly Latuconsina
Sukses membintangi berbagai film layar lebar dan sudah berhasil punya rumah sendiri di usia muda, siapa sangka Prilly Latuconsina pernah dibully di sekolah? Tubuhnya yang mungil membuatnya kerap jadi olok-olok teman-temannya.
Ia juga mengaku tak punya banyak teman di sekolah. Bahkan, ada yang melakukan perbuatan tak menyenangkan.
“Aku kalau keluar dari kantin, roknya (dibikin) basah disemprot-semprotin pakai air,” kata Prilly dilansir dari Youtube Arief Muhammad.
Bahkan, sampai kini saat ia sudah jadi artis terkenal, tubuh mungilnya masih kerap diejek oleh netizen. Untuk melawan rasa insecure akibat dibully, Prilly pun melakukan diet dan perawatan.
2. Sarwendah
Baca Juga: 7 Artis Kristen Disangka Islam, Nella Kharisma sampai Mutia Ayu
Istri dari Ruben Onsu ini juga pernah mengalami perundungan di sekolahnya. Saat itu, ia bersekolah di luar negeri.
Ironisnya, justru teman-teman yang berasal dari negara yang sama yang membullynya. Bentuk perundungan yang ia terima pun bermacam-macam, mulai dari ejekan sampai kekerasan fisik.
Beruntung, Sarwendah bisa tetap kuat dalam menghadapinya dan kini menjadi artis yang banyak dikagumi karena kesederhanaannya meskipun bergelimang harta.
3. Amanda Rawles
Punya wajah cantik ternyata tidak menghindarkan Amanda Rawles dari teman-temannya yang suka membully. Ia justru lebih sering menerima perilaku buruk dalam jenis kekerasan verbal.
Misalnya, ia diejek sebagai bule kw. Tapi, hal itu ia jadikan motivasi untuk menjadi lebih baik sehingga kelak orang yang membully-nya akan menyesal.
Berita Terkait
Terpopuler
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- Pembangunan Satu Koperasi Merah Putih Butuh Dana Rp 2,5 Miliar, Dari Mana Sumbernya?
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Cerita Kehidupan Amanda Manopo Sebagai Istri Kenny Austin: Bangun Pagi Langsung Masak
-
Kelewat Nonton di Bioskop? 11 Film Indonesia Kembali Tayang di Netflix November 2025
-
Joko Anwar Bongkar Rahasia di Balik Semua Filmnya, Bawa Satu Keresahan Khusus
-
Siapa Mas Gunawan? Kontennya Dikecam karena Pamer Kemesraan dengan Anak SMP
-
Amanda Manopo Sebut Kenny Austin Aslinya Tipe Suami Takut Istri
-
Iko Uwais Batal Tanding di Bahkan Voli 3, Joe Taslim Diusulkan Jadi Pengganti
-
Suka Film-Film Sains Fiksi, Joko Anwar Terinspirasi dari Pengalaman Lihat UFO Saat Kecil
-
Pulau Sentosa Disulap Jadi Negeri Oz, Singapura Hadirkan Keajaiban Wicked: For Good
-
Raffi Ahmad Totalitas Membantu, Tanggung Penuh Biaya VIP Perawatan Fahmi Bo dan Sudah 3 Kali Jenguk
-
Cerita Personel Elephant Kind Dapat Ancaman Pembunuhan di London