Suara.com - Bella Aprilia mewakili Indonesia dalam ajang Miss Intercontinental 2021 yang bakal digelar pada 12-30 Oktober mendatang. Detail kostum nasional Bella Aprilia untuk Miss Intercontinental 2021 yang diungkap baru-baru ini, sukses mencuri perhatian.
Pemilik nama lengkap Bella Aprilia Sant ini siap berlaga di ajang kecantikan yang digelar di Sharm El Sheikh, Mesir. Mengintip akun Instagramnya, ia mengunggah penampakan gaun yang akan dipakainya di Miss Intercontinental ke-49.
Biar tak makin penasaran, yuk intip detail kostum nasional Bella Aprilia lewat deretan potretnya berikut ini.
1. Inilah penampakan kostum nasional yang akan dikenakan Bella Aprilia di panggung Miss Intercontinental 2021. Busana ini bertemakan The Goddes of Prosperity karya desainer Inggi Kendran
Baca Juga: 6 Potret Pernikahan Lutfi Agizal dan Nadya Indry Pakai Adat Banjar
2. Kostum nasional yang terdiri dari gaun berekor dan headpiece ini memiliki detail-detail bernuansa emas yang bakal membuat penampilan Bella Aprilia terlihat stunning
3. Selain nuansa emas, kostum nasional yang akan dipakai Bella Aprilia di ajang Miss Intercontinental ini juga didominasi oleh warna putih dan perak
4. Seperti namanya, The Goddes of Prosperity, kostum nasional ini terinspirasi dari pesona dan kekuatan Dewi Sri yang dikenal sebagai dewi kesuburan dan sumber kelimpahan
5. Warna-warna pada kostum juga memiliki makna tersendiri. Putih dan perak melambangkan biji beras yang bermakna benih kebaikan. Sementara emas adalah simbol padi menguning yang berarti kemakmuran
6. Kostum nasional yang sarat akan makna ini terlihat cocok dikenakan oleh Bella Aprilia. Penampilannya pasti bakal mencuri perhatian di Miss Intercontinental 2021
Baca Juga: Ultah ke-27, Intip 9 Potret Transformasi Bae Suzy yang Cantik Kebangetan
Itulah deretan detail kostum nasional Bella Aprilia untuk Miss Intercontinental 2021. Semoga Bella berhasil membawa pulang juara ya!
baca juga
-
>
5 Potret Kebersamaan Krisdayanti dan Raul Lemos Usai Setahun Berpisah karena Pandemi
-
>
6 Potret Kontrakan Glenca Chysara di Tengah Pemukiman,Hampir Selesai Dibangun
-
>
Heboh, Raffi Ahmad Mau Belikan Bella Aprilia Sant Vila
Komentar
Berita Terkait
-
Punya Pacar, Fadly Faisal Malah Dijodohkan dengan Mantan Ivan Gunawan
-
Deddy Corbuzier Merasa Ditipu, Ivan Gunawan Klarifikasi
-
Vanessa Angel Bebas Murni, Nindy Ayunda Mangkir dari Panggilan Polisi
terpopuler
-
Ekspresi John Hopkins saat Lihat Menu Restoran Bareng Nikita Mirzani Disorot: Mukanya Sedih
-
Apakah Anak Ridwan Kamil Sudah Ditemukan? Ini Kabar Emmeril Khan Terkini
-
Suami Ketua MK, Apa Pekerjaan Idayati Adik Jokowi yang Baru Menikah?
-
Sudah Berhubungan Intim 5 Kali di Rumah Kontrakan, Pasangan Sesama Jenis Digerebek Warga di Cianjur Sudah Beristri
-
Gubernur NTB Zulkieflimansyah Sebut Raffi Ahmad Cocok Dicalonkan PKS di Pilpres 2024