Suara.com - Sambil menahan tangis, pedangdut Meggy Diaz terbata-bata saat membahas komunikasi terakhirnya dengan Tukul Arwana sebelum pelawak itu dilarikan ke rumah sakit.
Hal itu tampak ketika dia jadi bintang tamu Rumpi No Secret baru-baru ini. Meggy sampai minta maaf pada host acara tersebut, Feni Rose karena tak sanggup berbicara.
Meggy bilang masih berkomunikasi di hari Tukul dilarikan ke rumah sakit.
"Masih komunikasi sampe sore. Waktu itu kirim-kirim video karena habis syuting, syuting itu tanggal dua puluh...maaf ya Kak Rose," katanya dikutip Selasa (2/11/2021).
Air mata Meggy jatuh juga. Feni lantas memberikan kesempatan padanya untuk menyeka air matanya lebih dulu.
Obrolan dilanjutkan. Meggy juga tak tahu kenapa dia bisa menangis lagi. Padahal sebelum syuting dimulai dia sudah biasa saja berbincang dengan Feni Rose.
"Padahal tadi udah ketawa-ketawa, sebenarnya udah nggak kenapa-kenapa, tapi nggak tau ya kalo ini," ujarnya.
"Teringat lagi ya," ujar Feni Rose menimpali.
Feni Rose melanjutkan pertanyannya. Dia bertanya seperti apa kondisi Tukul di hari itu.
Baca Juga: Khawatir, Meggy Diaz Sering Tanya Kondisi Terkini Tukul Arwana
"Masih biasa aja, nggak ada apa-apa kok," kata Meggy menjawab.
Karenanya, Meggy Diaz kaget saat diberitahu kalau Tukul Arwana dilarikan ke rumah sakit karena pendarahan otak.
Tukul Arwana dilarikan ke rumah sakit pada Rabu (22/9/2021). Setibanya di sana, dia langsung jalani operasi.
Tukul kini masih jalani perawatan di rumah. Untuk bisa kembali beraktivitas seperti sedia kala, butuh waktu yang cukup lama.
Berita Terkait
-
Vega Darwanti Ungkap Kondisi Terkini Tukul Arwana
-
Kondisi Terkini Tukul Arwana Usai Rayakan Ultah ke-62, Disebut Makin Gemuk dan Semringah
-
Vega Darwanti dan Peppy Rayakan Ulang Tahun Tukul Arwana, Nostalgia Acara Empat Mata
-
Kabar Terbaru Tukul Arwana Usai Stroke, Terlihat Bugar Meski Tak Banyak Respons
-
Cek Fakta: Tukul Arwana Meninggal Dunia, Benarkah?
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
-
Diduga Tilep Rp10 M, Ayah Farel Prayoga Tantang Manajer Buktikan Penghasilan Fantastis
-
Dituding Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Ketimbang Gala, Fuji Balas Menohok
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa