Suara.com - Artis cantik Nova Eliza telah lama berkiprah di dunia seni peran tanah air. Namanya pun bersanding dengan sederet nama besar artis Indonesia.
Nova Eliza memiliki putri yang cantik seperti dirinya, Naima Malika. Kecantikan putrinya yang lahir dari pernikahannya dengan sutradara Mirwan Suwarso ini begitu memikat publik.
Belum lama ini Nova Eliza memposting momen kebersamaannya dengan Naima Malika yang sudah beranjak remaja. Kecantikan Naima pun menyihir netizen dengan pesonanya. Pasalnya, selama ini sosok Naima Malika sangat jarang tersorot kamera.
Terlebih Nova Eliza juga tidak terlalu aktif di media sosial sejak akun Instagramnya @novaelizastory hilang karena kena hack. Sehingga ia juga cukup jarang memposting foto sang putri. Walau lewat akun Instagram barunya @novaelizatime beberapa kali ia juga membagikan potret sang putri.
Berikut ini Suara.com sudah himpun sederet potret Naima Malika anak Nova Eliza yang secantik ibunya.
1. Naima Malika
Kenalin ini adalah Naima Malika, putri cantik Nova Eliza yang lahir pada 26 Desember 2008. Naima Malika adalah putri dari Nova Eliza dan sutradara Mirwan Suwarso. Naima Malika tumbuh besar dengan bahagia dan sehat meski kedua orang tuanya bercerai pada tahun 2012 silam.
2. Putri Semata Wayang
Menjadi putri semata wayang, Naima Malika yang akan berusia 13 tahun pada 26 Desember besok ini tumbuh jadi anak yang cantik menawan. Lewat kolase foto yang diunggah oleh Nova Eliza, transformasi wajah Naima Malika ini pun sangat memikat. Pesona cantiknya nggak kalah dari sang ibu.
Baca Juga: 12 Nama Asli Artis Asal Aceh yang Wajib Kamu Tahu, Ada Jessica Mila Hingga Teuku Ryan
3. Secantik Sang Ibu
Kecantikan Naima Malika nggak kalah dengan sang ibu, Nova Eliza. Dalam potret ini Naima Malika terlihat sangat mirip dengan Nova Eliza. Keduanya pun sama cantik dan menawan.
4. Energik
Naima Malika sudah mulai beranjak remaja. Ia juga cukup aktif dan energik, ia kerap membagikan kesehariannya di akun Instagram miliknya @naimamalikastory. Akun Instagram milik gadis berusia 12 tahun ini bahkan sudah memiliki 1.8 ribu lebih followers.
5. Suka Seni dan Olahraga
Di usianya yang mulai remaja, Naima Malika juga telah menunjukkan ketertarikannya pada dunia seni dan olahraga. Jadi nggak heran kalau Naima punya tubuh yang lentur. Di bio Instagramnya, Naima juga menuliskan profesinya adalah seorang penari. Naima rupanya memang gemar menari.
Berita Terkait
-
Punya Fobia Ular, Nova Eliza Bagikan Pengalaman Merinding saat Syuting Kafir: Gerbang Sukma
-
Nova Eliza Masuk Ruang Khusus Demi Fasih Bahasa Minang Totok di Film Joko Anwar
-
Review Film Mama: Pesan dari Neraka, Horor Digital yang Bikin Parno!
-
Nova Eliza Trauma Usai Adegan Kuburan di Mama: Pesan dari Neraka, Pilih Vakum Main Film Horor
-
Nova Eliza Alami Serangan Panik Usai Jalani Adegan Dikubur Hidup-Hidup di Film Terbaru
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Klarifikasi Fajar Sadboy Soal Isu Riders Mobil Alphard hingga Karpet Macan Tutul
-
Demi Jadi 'Kembaran' Angga Yunanda, Dodit Mulyanto Minum Suplemen Peninggi Badan
-
Bukan Horor Biasa, Penunggu Rumah: Buto Ijo Hadirkan Ketegangan yang Ramah Anak dan Keluarga
-
4 Artis Ungkap Kisah Hidup Lewat Buku, Jauh Sebelum Aurelie Moeremans
-
Profil Becky Armstrong, Nanno Baru di Girl from Nowhere: The Reset
-
Keluar dari Zona Nyaman, Judika Jelajahi Nuansa Folk Lewat Lagu "Terpikat Pada Cinta"
-
Eksplorasi Tabu dan Misteri di Bercinta dengan Maut, Hadirkan Maxime Bouttier hingga Teuku Rassya
-
Film India Haq Dinilai Mirip Kasus Inara Rusli, Bisa Ditonton di Netflix
-
Mengenal Deviana Mulyadi, Istri Kak Seto yang Jarang Tersorot
-
Wajib Tahu! Rekap Film 28 Years Later Sebelum Nonton The Bone Temple