Suara.com - Fadly, adik Bibi Ardiansyah dan ipar Vanessa Angel menegaskan keluarganya tidak pernah melakukan ekploitasi terhadap Gala Sky Andriansyah. Belakangan pihaknya dituding mengeksploitasi balita satu tahun setengah itu karena kerap bikin konten bareng si kecil.
"Nggak ada eksploitasi Gala ya," kata Fadly di Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan baru-baru ini.
Laki-laki yang berprofesi sebagai model ini menyebut tudingan eksploitasi sang keponakan tak berdasar. Keluarga tidak akan pernah melakukan hal tersebut pada putra semata wayang mendiang Bibi Ardiansyah dan Vanessa Angel.
"Yang disampaikan soal eksploitasi nggak benar, nggak ada yang ngelakuin," tegasnya.
Lebih lanjut ia mengungkap kondisi Gala Sky Andriansyah yang semakin membaik pasca mengelami kecelakaan tunggal yang menewaskan kedua orangtuanya.
"Sekarang kondisi Gala membaik, jauh banget membaik alhamdulillah," tuturnya.
Gala Sky Andriansyah, anak semata wayang Bibi Ardiansyah dan Vanessa Angel belakangan dianggap jadi korban eksploitasi sejak kedua orangtuanya meninggal dunia.
Tudingan eksploitasi tertuju pada Fuji, adik Bibi Ardiansyah. Sebab, dia kerap membuat konten bersama si kecil di akun media sosialnya.
Soal tudingan ini, Fuji membantah. Menurutnya, ia sudah sejak lama sering membuat konten bersama keponakannya itu, bahkan jauh sebelum Bibi Ardiansyah dan Vanessa Angel meninggal dalam kecelakaan.
Baca Juga: Nikita Mirzani Skakmat Doddy Sudrajat yang Ganti Nama Anak Vanessa Angel
Berita Terkait
-
Beda 'Kubu' dengan Fadly soal Royalti, Piyu Padi Reborn: Itu Hal Biasa
-
Di DPR, Once Mekel Goda Fadly dan Piyu Masih Ngeband Bareng Meski Beda Sikap Soal Royalti
-
Timnas Indonesia U-17 Akhiri Fase Grup dengan Kemenangan 2-1 atas Honduras
-
Kalahkan Honduras, Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Babak 32 Besar?
-
Dari Rumah 4x8 Meter ke Piala Dunia: Fadly Alberto Hengga Bawa Indonesia Tekuk Honduras
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
- Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
Pilihan
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
Terkini
-
Detik-Detik Ariana Grande Diserang Penggemar saat Promo Film Wicked di Singapura
-
Bakal Dituntut Balik Reza Gladys Rp504 Miliar, Nikita Mirzani Tertawa di Penjara
-
Buka Peluang Damai, Erika Carlina Hanya Ingin DJ Panda Tulus Akui Kesalahan
-
Profil Maipa Khalifah, Sosok Ibu Pengganti Ruben Onsu yang Terpisah Selama 40 Tahun
-
5 Drakor di Disney+ Tahun Depan, Wajib Masuk Daftar karena Ada Bae Suzy dan Kim Seon Ho
-
Sinopsis Made in Korea, Drakor Comeback Hyun Bin di Disney Plus Hotstar
-
4 Fakta Remake 'My Wife is A Gangster', SinemArt Hadirkan 'Bini Gue Preman'
-
Senderan di Bahu Nicholas Saputra, Raisa Langsung Dijodoh-jodohkan
-
Reza Arap Lamar Lula Lahfah? Bakal Nikah Beda Agama
-
Review Now You See Me: Now You Don't, Reuni Horsemen yang Kurang Greget