Suara.com - Keanu Angelo kini menjadi salah satu selebgram yang punya banyak peminat. Apalagi gayanya yang kocak dengan ciri khas kegalakannya kerap mengundang tawa. Selain ciri tersebut, outfit unik Keano Angelo juga kerap jadi perhatian.
Pasalnya, Keanu kerap berpenampilan antimainstream. Tanpa meninggalkan sisi kelelakiannya, Keanu Angelo kerap tampil flamboyan bahkan feminim di sejumlah acara.
Penasaran seperti apa gaya outfit unik Keanu Angelo di beragam acara? Berikut rangkumannya.
1. Outfit unik Keanu Agl yang satu ini justru dipuji keren oleh banyak netizen. Keanu membuat kemeja putih yang biasa saja menjadi modis dengan detail tambahan di area pundak.
2. Salah satu daya tarik Keanu adalah penampilannya yang berani. Ia kerap tampil dengan busana yang mungkin lebih cocok dipakai oleh kaum hawa. Seperti yang satu ini, Keanu tampak pede memakai blazer bling-bling yang cetar banget.
3. Datang ke nikahan Ria Ricis pada November lalu, Keanu Agl tampil kece memakai setelan jas hitam dengan inner yang rendah banget. Namun yang paling bikin salfok, alih-alih sepatu, pemilik nama Muhammad Miftah Huda itu malah pakai sandal!
4. Celana pendek sepertinya menjadi item fashion favorit Keanu. Untuk penampilannya kali ini, Keanu memasangkannya dengan kemeja putih dan lagi-lagi, kacamata hitam. Simple namun keren!
5. Meski unik dan kadang bikin gagal paham, Keanu selalu terlihat modis dengan outfit pilihannya. Bergaya di dalam pesawat, YouTuber hits ini tampak keren dengan jaket kece dan kacamata hitam, serta celana pendek.
6. Jadi cover majalah Vogue editan sendiri, Keanu sukses mengundang tawa netizen dengan penampilannya yang disebut "cosplay gembel." Bergaya ala supermodel dunia, ia mengenakan jas hitam yang robek di bagian tertentu.
Baca Juga: Keanu Agl Ngegas Dengar Ucapan Ayah Gaga Muhammad: Keluar Aslinya!
7. Keanu juga sempat heboh dengan penampilannya pakai kaftan putih saat adu gaya cantik bareng Sarah Gibson dan Awkarin. Keanu memakai busana tersebut dengan penuh percaya diri.
8. Keanu selalu memastikan dirinya menjadi pusat perhatian di setiap acara penting, seperti pernikahan. Selebgram populer yang diikuti lebih dari 4,5 juta follower itu tak sungkan tampil paling beda dengan celana pendek.
9. Kemeja Keanu ini punya desain yang bikin gagal paham sekaligus kece. Kemeja robek di beberapa bagian, tapi disambung dengan cara yang fashionista. Dipasangkan dengan celana pendek, jadilah outfit untuk Keanu yang lain.
Gimana? Mau coba tampil dengan outfit unik Keanu Agl?
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Busana Keanu Agl saat Hadiri Ultah MS Glow Disorot: Kayak Tukang Jamu
-
Film The Matrix Resurrections, Kembalinya Neo Selamatkan Trinity
-
Sukses di Waralaba The Matrix, Akankah Keanu Reeves Bergabung di MCU?
-
Gaga Muhammad Disidang Lagi, Marshel Widianto dan Keanu Agl Muncul di Pengadilan
-
Ayah Gaga Muhammad Kesal Anak Dipenjara, Keanu Agl Sentil Begini
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Soundrenaline 2025 Gebrak Medan: 4 Lokasi Jadi Saksi Festival Musik Multi-Genre di Jantung Sumatera!
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse
-
24 Tahun Berlalu, Begini Kondisi Terbaru Rumah Tao Ming Tse Meteor Garden
-
Viral dan Raih AMI Awards, Lagu Tabola Bale Telah Mengubah Hidup Seorang Siprianus Bhuka
-
Remake Berbagi Suami Sedang Disiapkan, Masih Tentang Sudut Pandang Perempuan
-
Sinopsis Pro Bono: Drakor Hukum Baru Jung Kyung Ho Sebagai Pengacara, Siap Tayang di Netflix!
-
Momen Tak Terduga di AMI Awards 2025: Raisa Lari Terbirit-birit, Kru sampai Ikutan
-
Sinopsis Air Mata Mualaf: Acha Septiasa Jatuh Cinta dengan Islam, Ditentang Ayah yang Pendeta
-
Sinopsis The Chronology of Water: Debut Penyutradaraan Kristen Stewart
-
Promo Menarik Nonton Film Agak Laen Menyala Pantiku di XXI dan CGV untuk yang Mau Ngirit