Suara.com - Sukses berkarier di ibu kota tak membuat para selebriti Indonesia melupakan kampung halaman tempat mereka dibesarkan. Bahkan ada seleb yang merenovasi rumah di kampung halaman dari hasil jerih payah berkarier di dunia entertainment.
Seperti apa sebenarnya potret rumah para seleb di kampung halaman? Daripada penasaran, kepoin langsung rumah artis pria di kampung berikut ini.
1. Hanung Bramantyo
Dikenal sebagai sutradara sukses, Hanung Bramantyo punya rumah di Yogyakarta yang merupakan kampung halamannya. Belakangan Hanung dan keluarga sering pulang ke rumah Yogyakarta ini. Rumah Hanung tampak bernuansa jawa klasik tradisional.
2. Andhika Pratama
Andhika Pratama punya rumah nyaman di kampung halamannya di Malang, Jawa Timur. Rumah sederhana yang tampak asri ini baru selesai direnovasi pada akhir tahun 2019 lalu.
3. Eko Patrio
Berikutnya ada komedian sekaligus politisi Eko Patrio yang punya hunian mewah di kota kelahirannya di Nganjuk, Jawa Timur. Eko menceritakan rumah ini digunakan untuk keluarga jika berkunjung ke kampung halamannya.
4. Betrand Peto
Kalau ini adalah potret rumah Betrand Peto yang ada di Nusa Tenggara Timur (NTT). Walau tampak sederhana, tempat tinggal putra Ruben Onsu ini cukup nyaman untuk ditinggali.
5. Jirayut
Jirayut yang sukses berkarier di Indonesia merupakan orang asli Thailand. Begilah potret rumah Jirayut di Thailand dengan dominasi warna oranye yang telah direnovasi baru-baru ini.
6. Raffi Ahmad
Raffi Ahmad yang dikenal tajir melintir hingga dijuluki Sultan Andara ini punya rumah di kampung halamannya di Bandung, Jawa Barat. Kediaman Raffi tergolong mewah yang dilengkapi dengan kolam renang di bagian belakang.
7. Alshad Ahmad
Berikutnya ada Alshad Ahmad yang punya rumah di kampung halamannya di Bandung, Jawa Barat. Kediaman mewah sepupu Raffi Ahmad ini begitu luas bahkan terlihat kontras dengan rumah-rumah lain disekelilingnya. Disebut-sebut hunian Alshad ini seharga Rp 300 miliar.
Baca Juga: Diroasting Kiky Saputri, Raffi Ahmad Ngakak Disinggung Soal Aib Hingga BNN
8. Ariel NOAH
Diketahui Ariel NOAH tinggal di Bandung, Jawa Barat semasa kecilnya. Namun rumah yang tergolong mewah pada zamannya itu kini tampak usang dan dibiarkan kosong terbengkalai.
9. Nces Nabati
Nces Nabati yang sukses jadi pembawa acara kuliner ini punya rumah sederhana di kampung halamannya di Cibuni, Cianjur Selatan. Tampak rumah Nces Nabato yang begitu asri dengan dikelilingi sawah serta pepohonan.
Itulah 9 potret rumah artis di kampung. Tentunya hunian para seleb di kampung halaman masing-masing tersebut menyimpan kenangan tersendiri tempat mereka dibesarkan.
Kontributor : Trias Rohmadoni
Berita Terkait
-
Ariel NOAH Terciduk Jalan Bareng Putri Tercinta: Momen Langka
-
Kiky Saputri Roasting Raffi Ahmad, Baliho Ambruk di Gejayan
-
Berani Roasting Kaesang, Kiky Saputri Dinilai Punya Banyak Nyawa
-
Diroasting Kiky Saputri, Raffi Ahmad Ngakak Disinggung Soal Aib Hingga BNN
-
Mewah dan Mahal, 5 Potret Hotel Karantina Artis Pulang dari Luar Negeri
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz
-
ALPHA DRIVE ONE Resmi Debut, Arno Absen Tampil Akibat Patah Tulang
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya