Suara.com - Dunia hiburan Tanah Air memiliki sejumlah talenta yang berasal dari berbagai suku dan budaya, salah satunya Batak. Karakter orang Batak yang keras dan tegas membuat mereka memiliki pesona tersendiri. Cara bicaranya pun khas dengan logat kental. Selain itu, nama asli artis keturunan Batak mudah dikenali karena menyertakan marga di belakang.
Siapa saja artis Tanah Air yang merupakan keturunan Batak dan siapa nama asli mereka?
1. Derby Romero
Derby Romero bernama asli Martua Rumero Derby Nainggolan. Derby telah dikenal sejak penampilannya sebagai Sadam di film anak lawas "Petualangan Sherina". Sinetron "Kepompong" yang dibintanginya juga sukses besar. Kini Derby tengah menantikan kelahiran anak pertamanya dengan Claudia Adinda setelah menikah selama 5 tahun.
Gisella Anastasia begitu identik dengan keturunan Tionghoa karena parasnya. Namun pemilik nama Gisella Anastasia Suryanto tersebut sebenarnya mewarisi darah Batak dari sang ibunda, Rita Marbun. Gisel pun mempunyai banyak saudara yang tinggal di Medan, Sumatra Utara.
3. Ryan Delon
Ryan Delon memiliki nama belakang Situmeang dari marga sang ayah. Anak-anak Ryan Delon dan Sharena pun mewarisi nama belakang tersebut. Ryan Delon mengawali kariernya sebagai model pada 1998 silam. Puluhan judul FTV maupun sinetron dan film telah dibintanginya. Terakhir, Ryan Delon membintangi film "June & Kopi" (2021).
4. Momo Geisha
Baca Juga: Terus Dibandingkan dengan Gading Marten jadi Penyebab Gisel dan Wijin Putus?
Momo Geisha bernama asli Narova Morina Sinaga. Wanita Batak kelahiran Pekanbaru pada 7 juni 1986 tersebut kini menetap di Malang, Jawa Timur sebagai istri dan ibu dua anak. Meski sudah tak menjadi vokalis band, nama Momo dengan embel-embel Geisha telah melekat di hati masyarakat Indonesia. Nama tersebut juga masih melekat di akun Instagram pribadinya.
5. Judika
Judika Nalon Abadi Sihotang merupakan nama lengkap pelantun "Cinta Karena Cinta" ini. Judika lahir di Sidikalang, Sumatra Utara, 44 tahun lalu. Kepopuleran Judika di industri musik Tanah Air tentu tak perlu dipertanyakan lagi. Suami Duma Riris ini juga telah menelurkan sejumlah lagu yang selalu jadi hits!
Dimas Anggara merupakan aktor keturunan Kebumen-Batak dengan nama asli Dimas Anggara Moeharyoso. Saat ini, Dimas masih disibukkan dengan sejumlah proyek akting, salah satunya film "Srimulat: Hil yang Mustahal" sebagai Timbul. Dimas juga tengah menantikan anak pertamanya dengan Nadine Chandrawinata setelah 4 tahun menikah.
7. Astrid Tiar
Tag
Berita Terkait
-
Wijin Akui Sering Dibandingkan Dengan Gading Marten Saat Pacari Gisel
-
Boy William Dikritik, Hadirkan Anak Kecil Wawancara Wijin soal Percintaan dengan Gisel
-
Wijin Punya Akun Palsu buat Kepoin Instagram Gisella Anastasia?
-
Wijaya Saputra Kepergok Jalan Berduaan dengan Nikita Mirzani Usai Putus Dengan Gisel
-
Akui Cowok Normal, Wijin Pernah Lirik Cewek saat Pacaran dengan Gisella Anastasia
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
3 Alasan Wajib Nonton Drama Korea Genie Make a Wish
-
Sinopsis Gowok Kamasutra Jawa yang Angkat Kisah Mentor Bercinta, Segera di Netflix
-
Deretan Drama Korea Genre Romance Fantasi Tayang 2025, Terbaru Genie Make A Wish!
-
Ivan Gunawan Risih Dipanggil Haji Igun: Kayak Harus Menunjukkan Banget
-
Tampil di Synchronize Fest 2025, Pinkan Mambo Sosor Arya Khan di Atas Panggung
-
Pengalaman Spiritual Afgan Pergi Haji Sendirian: Awalnya Takut, Berakhir Menangis Penuh Syukur
-
Bukan Takut Istri, Ini Alasan Surya Insomnia Wajib di Rumah Sebelum Jam 9 Malam
-
Rencana Ekspansi Bisnis Warung Ayam Nunung Srimulat yang Sukses Besar
-
Ferry Maryadi Beri Lampu HIjau untuk El Putra dan Leya Princy
-
Pergaulan Jakarta Sempat Paksa Soimah Hambur-hamburkan Uang Demi Gaya