Suara.com - Semenjak resmi menikah dengan Vidi Aldiano, sosok Sheila Dara terus menuai perhatian publik. Bagaimana tidak, Vidi Aldiano menyebut istrinya itu sosok yang introvert dan terlalu santai.
Dalam pernyataannya, Vidi Aldiano menerangkan bahwa Sheila Dara mengingatkan pernikahan hanya digelar di KUA. Bukan cuma itu, dia juga tidak mengeluh saat mengalami kecelakaan.
Saking santainya, nama Sheila Dara pun langsung menjadi perbincangan dimana-dimana.
Untuk mengenal lebih dekat, yuk kita simak profil Sheila Dara berikut ini.
Biodata
Pemilik nama asli Sheila Dara Aisha Tanjung ini lahir di Bandung pada 24 September 1992. Dia merupakan anak pertama dari dua bersaudara.
Adiknya bernama Muhammad Faishal Tanjung dan kedua orangtuanya bernama Rasjwardi Tanjung dan Linda Melinda.
Sheila Dara sendiri berhasil menyelesaikan pendidikannya di kampus bergengsi Universitas Indonesia. Dia menjadi sarjana untuk jurusan Komunikasi.
Dia diketahui beragama Islam seperti sang suami, Vidi Aldiano.
Baca Juga: Terdengar Aneh, Luna Maya Soroti Cara Vidi Aldiano Sebut Nama Sheila Dara
Perjalanan Karier
Sheila Dara memulai kariernya sebagai penyanyi. Dia debut bersama grup Trio Arvaby di usia 8 tahun. Selanjutnya, Sheila Dara pun pernah membintangi sejumlah sinetron seperti Bidadari dan Petualangan Ratu Malu & Jendral Kancil.
Sempat vakum sejenak, Sheila Dara kembali berakting ketika duduk di bangku SMA. Kala itu, dia main di sejumlah FTV hingga film.
Tak cuma itu, dia juga merilis lagu solonya Cinta Terlarang serta Naksir Kamu.
Selain bernyanyi dan akting, Sheila Dara juga aktif sebagai bintang iklan serta presenter. Kini, dia pun sudah menjadi CEO di Shefai Production.
Karier Film
Berita Terkait
-
Vidi Aldiano Takut Penyakit Genetik Menurun Jika Punya Anak
-
Vidi Aldiano Menangis Baca Dukungan Publik Usai Putuskan Rehat
-
Sebelum Putuskan Rehat, Vidi Aldiano Ngotot Syuting Episode Terakhir Podhub
-
Sheila Dara Tutorial Make up Habis Mandi, Backsound-nya Bikin Salfok!
-
Terbang ke Hollywood, Film Sore: Istri dari Masa Depan Gelar Tur Pemutaran di Amerika Jelang Oscar
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Dekat Seperti Pacaran, 'Dul' Jadi Panggilan Khusus Titi DJ ke Thomas Djorghi
-
Deretan Bintang Papan Atas Bertarung Sengit di IMAA 2025, Siapa Saja Nominatornya?
-
7 Film dan Series Zombie Netflix dari Asia Tenggara Selain Indonesia, Gak Kalah Seru!
-
5 Film dan Drakor Terbaru yang Tayang di Viu November 2025, Ada Taxi Driver 3
-
Imbas Admin X Balas Komentar RM BTS Mirip Indy Barends, Host Live Somethinc Jadi Sasaran Amuk Fans
-
Vidi Aldiano Takut Penyakit Genetik Menurun Jika Punya Anak
-
Bukan Pacar, Titi DJ Cemburu Dengar Thomas Djorghi Cerita Cewek Lain
-
Stephanie Poetri Pilih Child Free, Titi DJ Justru Senang
-
Rose BLACKPINK Ukir Sejarah di Grammy, Kolaborasi dengan Bruno Mars Sabet Dua Nominasi Utama!
-
Mantan Suami Clara Shinta Kerja Apa? Kini Gugat Gono-gini Rp 13 Miliar