Suara.com - Penyanyi Marion Jola membeberkan alasan dirinya menggandeng Fadly Faisal sebagai model video klip single terbarunya yang berjudul 'Overthinking'.
Marion Jola membantah aji mumpung dengan memilih Fadly Faisal sebagai model video klip single terbarunya.
"Karena ini bener-bener bukan karena Fadly lagi viral," tutur Marion Jola dikutip dari Instagram @lambepelakor_.
Menurut penyanyi 21 tahun ini, dirinya kala itu sedang mencari kandidat yang tepat untuk pemeran model video klip single terbarunya.
"Emang purely kita lagi cari model-model pemeran di music video aku ini," sambungnya.
Di antara kandidat yang ada, ungkap Marion Jola, Fadly Faisal dianggap memiliki karakter yang cocok sebagai modelnya.
"Dia paling pas sama pemeran yang di music video," tuturnya.
Marion Jola juga menambahkan, dirinya sudah memilih Fadly Faisal jauh sebelum nama adik ipar Vanessa Angel tersebut viral.
"Dari sekian banyak, yang cocok emang kebetulan kita milihnya si Fadly. Dari Agustus," pungkasnya.
Sementara itu, netizen menilai sosok Fadly Faisal memiliki karakter dan karisma yang cocok sebagai model.
"Lah Ai dari dulunya emang model," tulis seorang netizen, "Ai dari dulu udah hitz," balas netizen lainnya, "Lagian aji mumpung juga gak masalah sih," kata netizen yang lain.
Berita Terkait
-
Kepala 'Meledak' Gara-gara Overthinking? Ini 6 Jurus Jitu buat Bungkam Pikiranmu
-
Efisiensi Tanpa Overthinking: Menata Ulang Budaya Kerja Lembaga Mahasiswa
-
Transformasi Marion Jola: dari Malas Olahraga hingga Jadi Inspirasi Body Goals, Ini Rahasianya
-
Soroti Hubungan Beda Agama, Ini Tanggapan Fadly Faisal dan Maudy Effrosina
-
Fadly Faisal Pacaran Beda Agama, Maudy Effrosina: Biar Seru
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
Terkini
-
Setia Menunggu, Beby Prisillia Unggah Pesan Haru untuk Onadio Leonardo yang Lagi Direhab
-
Aisha Retno Anak Siapa? Penyanyi Keturunan Indonesia yang Sebut Batik asal Malaysia
-
Sheila Marcia Hapus Tato, Ada Hubungannya dengan Mantan Suami
-
10 Tahun Pacaran, Pernikahan Privat Kim Woo Bin dan Shin Min Ah Digelar Bulan Depan
-
Anak Pakai Rok Terlalu Pendek di Sekolah, Zaskia Adya Mecca Kena Tegur Guru
-
Dipha Barus Lantang Suarakan Viva Palestina Usai Menang Piala AMI Awards 2025
-
Melihat Pro Kontra Kemenangan Lagu Garam dan Madu di AMI Awards 2025
-
Baskara Putra Borong 5 Piala AMI Awards 2025, Sebut Trofi Cuma Buat Pajangan di Rumah
-
Sarwendah Patahkan Tudingan 2 Bulan Jauhkan Anak dari Ruben Onsu, Ungkap Fakta Sebenarnya
-
Pidato Mengharukan Raisa di AMI Awards 2025, Persembahkan Piala Buat Anak Hingga Vidi Aldiano