Sempat Dekat dengan Zikri Daulay
Kabar kedekatan Ayu Aulia dan Zikri Daulay tercium publik setelah video ciuman mereka beredar luas di internet. Hubungan asmara mereka pun kerap menuai sorotan netizen.
Ayu sempat menuturkan bahwa mereka bahkan diminta menikah oleh keluarga. Itu terjadi saat ia mengunjungi kediaman Zikri setelah pulang berlibur dari Bali. Saat itu Ayu mengungkapkan bahwa keluarga Zikri sangat baik padanya.
Ayu mengatakan bahwa perbedaan latar belakang membuat keduanya sulit bersatu. Namun bila Zikri benar-benar ingin meminangnya, Ayu menyatakan bahwa dirinya akan berusaha menjadi pribadi yang lebih baik, terutama dalam segi penampilan.
Percobaan Bunuh Diri
Ayu Aulia dilaporkan mencoba bunuh diri, diduga karena depresi. Spekulasi pun bermunculan terkait penyebab dirinya depresi. Banyak yang menyeret nama Zikri Daulay. Diketahui bahwa hubungan mereka tidak berakhir indah.
Sebelumnya Ayu sempat menulis surat wasiat berisi tentang paksaan aborsi dari seorang pria. Hal tersebut membuat membuat selebgram 29 tahun itu merasa tertekan dan ingin mengakhiri hidupnya sendiri.
Manajer Ayu, Fahmi Aditian menyampaikan bahwa Ayu dirawat di ICU untuk menerima perawatan intensif setelah ditemukan luka bekas sayatan cukup banyak. Di sisi lain, manajer Zikri enggan berkomentar tentang percobaan bunuh diri yang dilakukan Ayu.
Itu dia profil Ayu Aulia yang menjadi sorotan karena melakukan percobaan bunuh diri. Semoga lekas pulih.
Baca Juga: Sempat Tak Sadarkan Diri Usai Percobaan Bunuh Diri, Ayu Aulia Kini Sudah Siuman
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Ayu Aulia Diduga Mau Bunuh Diri, Berikut Fakta Menarik Tentangnya Mulai dari Zikri Daulay Hingga Vicky Prasetyo
-
7 Fakta Percobaan Bunuh Diri Ayu Aulia: Putus dengan Zikri Daulay hingga Urusan dengan RO
-
Polisi Akhirnya Ungkap Motif di Balik Ayu Aulia Coba Akhiri Hidup
-
Sempat Tak Sadarkan Diri Usai Percobaan Bunuh Diri, Ayu Aulia Kini Sudah Siuman
-
Penjelasan Polisi Soal Motif Bunuh Diri Ayu Aulia
Terpopuler
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Fakta Viral Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun, Maharnya Rp 3 Miliar!
- Promo Super Hemat di Superindo, Cek Katalog Promo Sekarang
- Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
Pilihan
-
Cuma Satu Pemain di Skuad Timnas Indonesia Sekarang yang Pernah Bobol Gawang Irak
-
4 Rekomendasi HP Murah dengan MediaTek Dimensity 7300, Performa Gaming Ngebut Mulai dari 2 Jutaan
-
Tarif Transjakarta Naik Imbas Pemangkasan Dana Transfer Pemerintah Pusat?
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
Terkini
-
Trailer Abadi Nan Jaya Hadirkan Teror Zombie di Desa, Tayang Segera di Netflix
-
Berawal dari DM Instagram, Jeje Soekarno Minta Ikut Tampil di Konser Tribute to Glee
-
Sukses Besar Tahun Lalu, Konser Tribute to Glee Kembali Digelar dengan Skala Lebih Megah
-
Live-Action Tangled Resmi Digarap, Scarlett Johansson Jadi Kandidat Pemeran Gothel
-
4 Drakor Populer Jung So Min Tentang Rumah, Terbaru Ada Would You Marry Me?
-
Perjalanan Cinta Amanda Manopo dan Kenny Austin, Yakin Menikah Gara-gara Momen Spesial
-
Francia Raisa Jawab Misteri Ketidakhadirannya di Pernikahan Selena Gomez
-
Sinopsis Film 'Sosok Ketiga: Lintrik', Pelakor Gunakan Ilmu Mistis Dapatkan Suami Adinda Thomas
-
Bikin Orang Keheranan, Video Viral Avanza Isi Pertalite Tembus Rp800 Ribu
-
11 Film Indonesia Terbaru Netflix Oktober 2025, Ada Gowok: Kamasutra Jawa