Suara.com - Mendonorkan organ tubuh nampaknya sudah mulai jadi kesadaran tersendiri bagi beberapa artis untuk berbuat kemanusiaan. Buktinya, sederet artis donorkan organ tubuh mereka kepada orang lain kelak ketika meninggal.
Siapa saja dan organ tubuh apa saja yang didonorkan para artis tersebut? Berikut ulasannya yang telah dirangkum Suara.com.
Satu lagi artis tanah air yang memutuskan mendonorkan organ tubuhnya yaitu Adinia Wirasti. Ia berniat mendonorkan kornea matanya setelah ia meninggal. Hal tersebut diketahui lewat foto KTP berstiker khusus yang diunggah di media sosial.
2. Luna Maya
Pertama, ada artis cantik tanah air, Luna Maya. Tak hanya wajahnya, ternyata Luna Maya ini hantinya juga cantik. Wanita yang berprofesi sebagai aktris, model, dan presenter ini berniat mendonorkan organ tubuhnya setelah ia meninggal nanti.
Menurutnya selama organ tubuhnya masih dapat berfungsi dengan baik dan dapat bermanfaat bagi orang lain, itu tidak masalah. Ia pun mengaku rutin memeriksa kondisi kesehatannya di rumah sakit. Jika sedang rajin, Luna Maya bisa 3 kali seminggu melakukan hal tersebut. Patut diacungi jempol sih niatnya.
Memiliki mata yang Indah, Aishwarya Rai dikabarkan telah mendaftar di Asosiasi Bank Mata India. Mantan miss world ini memang terkenal dengan warna matanya yang begitu cantik. Beruntung banget ya orang yang akan mendapatkan donor mata dari Aishwarya Rai ini.
Baca Juga: Luna Maya Muak Lihat Peserta INTM 2 Teriak Bahagia saat Rekannya Tereliminasi: Nggak Sopan!
4. Salman Khan
Satu lagi aktor ganteng dari India yang memutuskan untuk mendonorkan sumsum tulang belakangnya. Tentu saja hal tersebut ia lakukan setelah ia meninggal nanti. Ingin berbagi kebaikan, aktor Bollywood ini juga mengajak para fans nya untuk ikut mendonorkan organ.
5. Rani Mukerji
Lagi-lagi niat baik mendonorkan organ datang dari artis India. Pemain film Kuch Kuch hota hai Ini berniat mendonorkan mata indahnya kelak ketika meninggal. Artis yang memiliki mata berwarna coklat ini percaya bahwa dengan mendonorkan mata, ia dapat menerangi kehidupan bagi mereka yang membutuhkan.
6. Amitabh Bachchan
Sepertinya mendonorkan organ bagi para artis India adalah Hal yang lumrah. Buktinya artis senior Amitabh Bachchan juga berniat mendonorkan matanya. Mertua Aishwarya Rai ini juga dikenal dengan warna matanya yang indah.
Berita Terkait
-
Instagram Hesti Purwadinata Mendadak Diblokir Syahrini, Luna Maya Beri Reaksi Mengejutkan
-
Senasib, Hesti Purwadinata dan Luna Maya Sama-sama Diblokir Syahrini
-
Hesti Purwadinata Ngaku Diblokir Syahrini di Instagram, Luna Maya Merasa Senasib: Tos Dulu!
-
Hesti Purwadinata Diblok Syahrini, Luna Maya Ngakak karena Merasa Senasib
-
Luna Maya Blak-blakan Pernah Gigitin Alat Kontrasepsi: Bibir Gue Jontor
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Tak Cuma Bikin Ngakak, Film Mertua Ngeri Kali Punya Pesan Mendalam tentang Keluarga
-
Pengacara Ruben Onsu Curiga soal Koar-Koar Sarwendah: Ingin Bikin Klien Kami Terlihat Miskin
-
Kronologi Panas Perebutan Takhta Keraton Solo 2025, Siapa Raja Sebenarnya?
-
Bantah Ruben Onsu Nunggak Cicilan, Pengacara: Uang Bulanan Sarwendah Rp200 Juta Tak Pernah Telat
-
2 Tahun Disimpan Rapat, Ini Perjalanan Cinta Boiyen dengan Suami yang Dosen
-
Desta Akui Takut Tenggelam dalam Imitasi, Ini Tantangan Terberatnya Jadi Dono
-
Azizah Salsha Akhirnya Buka-bukaan Soal Perceraian dengan Pratama Arhan
-
Sinopsis Men in Black II: Misi Agen J dan K Hadapi Alien Seksi, Malam Ini di Trans TV
-
Kini Bahagia Bersuamikan Rully, Boiyen Punya Cerita Pahit soal Asmara: Pernah Ditinggal Kawin
-
Review The Running Man, Ketika Reality Show Jadi Ajang Bertahan Hidup