Suara.com - Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar dikaruniai putri cantik pada 22 Februari kemarin. Hingga kini, Aurel dan Atta belum juga mengungkapkan nama dari bayi yang sementara dipanggil baby AH itu.
Tak cuma itu, wajah baby AH juga masih disembunyikan. Tentu hal itu membuat para fans penasaran dengan paras baby AH.
Meski belum ditunjukkan ke publik, tapi Aurel memberikan sedikit bocoran soal wajah putrinya. Ternyata baby AH tak mirip dengan Atta tapi lebih mirip dengan salah satu adik youtuber sukses itu yakni Qahtan Halilintar.
Hal itu diungkap Aurel saat berbicar dengan keluarga Halilintar lewat panggilan video.
"Banyak yang bilang 'ini (baby AH) mirip Qahtan' katanya," ucap Aurel dilansir dari channel YouTube AH.
Bukan cuma Aurel yang menyadari tapi ayahnya, Anang Hermansyah juga menyebut baby AH sangat mirip dengan bungsu Gen Halilintar tersebut.
"Pipi tadi juga bilang pas pertama keluar. 'Qahtan ini, kayak Qahtan'," pungkas Aurel.
Mendengar hal itu, ibu Atta Halilintar, Geni Faruk langsung memberi tahu Qahtan yang ada di sampingnya.
"Kakak, keponakanmu mirip kamu," celetuk Geni Faruk yang membuat Qahtan malu-malu.
Baca Juga: Ashanty Bersyukur Aurel Hermansyah Tak Alami Baby Blues Usai Melahirkan
Berita Terkait
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Seperti Ayu Aulia, Atta Halilintar dan Kevin Aprilio Rupanya Juga Anggota GBNMI
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur