Suara.com - Shabira Alula Adnan atau Lala tengah jadi bintang cilik yang tenar di TikTok. Potret gemas Shabira Alula Adnan pun kerap membuat warganet geregetan.
Seleb TikTok cilik berusia tiga tahun ini kini semakin terkenal. Apalagi ia juga mulai diundang di sejumlah podcast artis dan main bareng anak artis seperti Kiano Wong.
Bocah yang akrab disapa Lala itu bahkan kini sering diundang ke acara-acara TV. Tak hanya TV, sederet rekan artis yang punya channel YouTube dan podcast juga mengundangnya. Lala sempat dijuluki bocah ajaib.
Alhasil, Lala terlihat sangat akrab dengan beberapa artis ternama. Nah seperti apa ya kira-kira potret gemas Shabira Alula Adnan. Yuk kepoin di bawah ini!
1. Sering Gunakan Bahasa Indonesia Baku
Putri pasangan Adnan Fahmi dan Ochi Febrina ini selalu menggunakan bahasa Indonesia baku saat ngobrol dengan orang. Ini yang kerap jadi sorotan netizen.
2. Cerewet
Lala ini dikenal sangat cerewet dan bisa menjawab semua pertanyaan ketika diajak ngobrol sang ayah. Celetukan polosnya kadang yang bikin fans ngakak.
3. Gaya saat Main di Mal
Baca Juga: Potret Shabira Alula Adnan Bareng Artis, Seleb TikTok yang Hits Gegara Ngobrol Pakai Bahasa Baku
Begini nih outfit of the day (OOTD) Lala saat diajak main ke mal. Tetap pakai masker dan prokes ya.
4. Punya Banyak Followers
Followers Lala di Instagram saat ini sudah mencapai 928 ribu. Wah sebentar lagi bakal satu juga nih. Sementara itu di TikTok dia sudah punya 4,4 juta followers lho. Dia juga punya channel YouTube bernama Queen Lala.
5. Pakai Jilbab
Orangtuanya sangat rajin mengajarkan Lala agama sedari kecil. Dia diajari doa-doa pendek dalam keseharian. Sehingga setiap mau makan, tidur dan lainnya dia selalu membaca doa. Patut jadi contoh nih bund!
6. Gandeng Manekin
Berita Terkait
-
Potret Shabira Alula Adnan Bareng Artis, Seleb TikTok yang Hits Gegara Ngobrol Pakai Bahasa Baku
-
Selain Pemenang Utama, Ini Juara Fotogenik dan Terfavorit Miss Popular Season I 2022
-
Ella Lala Dinobatkan Sabagai Juara Miss Popular Season I 2022
-
7 Potret Tante Lala, Seleb TikTok yang Jadi Idola Banyak Orang
-
Ella Lala Sabet Gelar Miss Popular Season I 2022
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
Terkini
-
Mahalini Ramai Disentil soal Galungan Usai Posting Umrah, Responsnya Tak Terduga
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice