Suara.com - Doddy Sudrajat ogah berkomentar perihal gugatan cerai sang istri, Puput Sudrajat alias Roy Pujiarti terhadapnya. Gugatan cerai itu resmi terdaftar di Pengadilan Agama Jakata Pusat.
"Daddy nggak mau jawab (gugatan cerai Puput)," kata Doddy Sudrajat di Pengadilan Agama Jakarta Barat, Rabu (16/3/2022).
Ayah Vanessa Angel itu meminta awak media agar tak membahas perihal gugatan Puput. Sementara ini, ia mengaku fokus kepada sidang hak perwalian sang cucu, Gala Sky Andriansyah yang digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Barat hari ini.
"Nggak mau jawab dulu, pertanyaannya seputar sidang perwalian Gala dulu aja," tuturnya.
Sebelumnya, Pengadilan Agama Jakarta Pusat mengkonfirmasi gugatan cerai yang dilayangkan Puput Sudrajat alias Roy Pujiarti terhadap Doddy Sudrajat.
Perkara perceraian itu telah resmi terdaftar dengan nomor 516/Pdt.G/2022/PA.JP tertanggal 15 Maret 2022.
Doddy Sudrajat dan Puput Sudrajat menikah pada 2016. Saat itu status mereka sama-sama duda dan janda.
Dari pernikahan selama enam tahun, pasangan yang selalu terlihat mesra ini dikaruniai seorang anak.
Baca Juga: Digugat Cerai Istri, Doddy Sudrajat Malah Kencan Dinner Bareng Denise Chariesta: Pakai Uang Warisan
Berita Terkait
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
Fuji Unboxing Kado dari Doddy Sudrajat dan Mayang untuk Gala, Reaksi Tak Terduga Banjir Pujian!
-
Unboxing Kado Gala, Fuji Terkejut Buka Hadiah dari Verrell Bramasta, Apa Isinya?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Tinggalkan Zona Nyaman, Arya Saloka Jadi Anjelo dan Preman di Series Algojo
-
Stranger Things 5 Disebut Punya Fake Ending, Bakal Ada Episode Baru?
-
Stranger Things 5 Masuk dalam Daftar Acara Bahasa Inggris Populer Sepanjang Masa Netflix
-
Profil Callum Turner, Tunangan Dua Lipa yang Disebut-Sebut Jadi James Bond Era Baru