Suara.com - Terlahir dari keluarga muslim, Yati Surachman mengaku mendapat pertentangan dari keluarga besarnya saat ia memutuskan pindah agama ke Kristen. Bahkan, ia mengaku sempat dimusuhi keluarga.
"Wah, semua itu pada musuhin saya," kata Yati Surachman dikutip dari YouTube Denny Sumargo, yang diunggah Selasa (15/3/2022).
Menurut Yati Surachman, suaminya waktu itu dituding sebagai lelaki yang mempengaruhi keyakinannya. Usai bercerai dia baru tahu ternyata ibunya yang sengaja memisahkan mereka.
"Orangtua sempet ngomong, dia bilang memisahkan saya (dengan suami) tapi dengan cara yang begitu lah. Sengaja dia menyuruh laki-laki itu ninggalin saya, tapi bukan saya yang ninggalin laki-laki itu," kata Yati Surachman.
Tak terima, Yati Surachman menanyakan alasan dan jawab oleh sang bunda.
"(Kata Ibu) 'saya nggak mau kamu yang luka atau kenapa-kenapa jadi biar dia yang ninggalin kamu, biar kamu kembali ke Islam'," katanya.
Dari sana, Yati Surachman baru sadar kalau ibunya selama ini tak tahu dirinya memeluk Kristen sejak berusia 12 tahun.
"Orang sebelum saya ketemu laki-laki itu saya udah pasang pohon natal, no problem. Saya tanya, kenapa ibu nggak jujur, katanya 'gue pikir lu demen mainan', jadi dia kira dulu saya demen aja gitu ama pohon natal," katanya.
Jelang ibunya meninggal, Yati Surachman sempat minta maaf. Dia minta agar sang bunda mengikhlaskan pilihannya memeluk Kristen.
Baca Juga: Yati Surachman Dihujat Karena Pindah Agama, Sampai Fans Tak Mau Nonton Aktingnya Lagi
Yati pun meminta maaf ke ibunya di saat-saat terakhir sebelum sang ibu meninggal. Ia memohon untuk diikhlaskan atas pilihannya.
"Jadi saya hargai hak ibu saya, tapi saat-saat terakhir itu saya minta maaf sama mamah, bahwa saya sudah lama nyaman di Kristen," pungkasnya.
Yati Surachman viral lantaran kabar pindah agama Kristen Februari lalu. Padahal, hal itu baru ia ungkapkan ke publik, sementara ia sudah memilih Kristen sejak berusia 12 tahun.
Berita Terkait
-
Rahasia Sukses Ana Marlia: Totalitas Peran, Adaptasi, dan Inspirasi dari Yatti Surachman
-
Review Film Lintrik: Ilmu Pemikat, Cinta Segitiga yang Berujung Petaka!
-
Ogah Bergantung ke Obat, Yati Surachman Punya Ramuan Lawan Penyakit di Usia 67 Tahun
-
49 Tahun Berkarier di Film, Yati Surachman Curhat Sering Dibayar 'Harga Teman'
-
Aminkan Ucapan Teman, Karier Yati Surachman Dianggap Langgeng Gegara Jajan Mie
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia