Suara.com - Korban afiliator bodong terus berjatuhan. Terbaru, artis Chris Ryan mengaku rugi Rp30 miliar dari robot trading. Crisis center korban afiliator bodong telah tersedia bagi orang-orang yang tertipu oleh investasi bodong atau ilegal.
Saat ini, berbagai skema investasi bodong merugikan masyarakat. Mulai dari aplikasi trading ilegal sampai skema ponzi, korban mengalami kerugian sampai miliaran rupiah.
Bahkan, skema investasi bodong sudah mencapai para artis. Banyak juga yang sampai menjadi afiliator aplikasi investasi bodong. Nah, bagi yang sudah telanjur mengalami kerugian, berikut beberapa crisis center korban afiliator bodong yang dapat diakses dan resmi.
Kontak yang bisa dihubungi jika menemukan tawaran investasi mencurigakan
1. Sekretariat Satgas Waspada Investasi
OJK, Gedung Soemitro Djojohadikusumo, Jalan Lapangan Banteng Timur 2-4 Jakarta 10710.
2. Layanan Konsumen OJK 157
3. WhatsApp 0811 571 571 57
4. Email konsumen@ojk.go.id atau waspadainvestasii@ojk.go.id
5. https://pengaduan.bappebti.go.id
Baca Juga: Sambil Ngakak, Reza Arap Umumkan Bakal Datangi Bareskrim Besok Terkait Kasus Doni Salmanan
Informasi legalitas aset kripto dan instrumen investasi lainnya dapat diakses di https://www.bappebti.go.id
Bentuk Umum Produk Diduga Ilegal yang Ditawarkan
Mengutip dari situs resmi OJK, berikut sejumlah bentuk-bentuk produk ilegal:
1. Fixed income products, dimana produk ini menawarkan imbal hasil (return) yang dijanjikan secara fixed (tetap) dan tidak akan terpengaruh oleh risiko pergerakan harga di pasar;
2. Simpanan yang menyerupai produk perbankan (tabungan atau deposito), dimana pada beberapa kasus berupa surat Delivery Order (D/O) atau Surat Berharga yang diterbitkan suatu perusahaan;
3. Penyertaan modal investasi, dimana dana yang terkumpul dari masyarakat dijanjikan akan ditempatkan pada lebih dari satu instrumen keuangan atau pada sektor riil;
4. Program investasi online melalui internet, yang menjanjikan pengembalian dana investasi secara rutin.
Tag
Berita Terkait
-
Sambil Ngakak, Reza Arap Umumkan Bakal Datangi Bareskrim Besok Terkait Kasus Doni Salmanan
-
Gilang Juragan 99 Tertawa Kekayaannya Dicurigai Nikita Mirzani Usai Indra Kenz dan Doni Salmanan Ditahan
-
Dorong Gerobak Es Doger, Hotman Paris Sindir Doni Salmanan dan Indra Kenz
-
Rizky Febian Diperiksa Bareksrim Terkait Kasus Doni Salmanan
-
Motif dan Cara Doni Salmanan Menipu Lewat Investasi Bodong di Quotex
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
15 Film Indonesia Tayang November 2025 di Bioskop, Ada Pangku hingga Agak Laen 2
-
Kelakar Jonathan Latumahina Usai Lihat Chicco Jerikho Jadi Dirinya di Film 'Ozora'
-
Gara-Gara Lapor Pak! Andhika Pratama Terbebani dengan Citra Lucu
-
Sinopsis Because There Is No Next Life, Drama Korea Terbaru Kim Hee Sun
-
Profil Sophie Turner, Mantan Istri Joe Jonas yang Kini Dikabarkan Dekat dengan Chris Martin
-
Di Balik Jeruji Besi, Eks Karyawan Ashanty Akhirnya Akui Gelapkan Uang Perusahaan
-
Sinopsis Sampai Titik Terakhirmu: Perjuangan Cinta Sehidup Semati Albi dan Shella
-
Getaran Batin Acha Septriasa Saat Ucap Syahadat di Film 'Air Mata Mualaf'
-
Pertentangan Batin Acha Septriasa, Antara Karier di Indonesia atau Kebahagiaan Anak di Australia
-
Sinopsis Film Penerbangan Terakhir: Cinta, Godaan, dan Gairah di Balik Kokpit