Suara.com - Happy Asmara memenangkan dua piala dalam ajang SCTV Music Awards 2022. Kedua piala itu ia persembahkan untuk rekannya Denny Caknan.
"Piala ini khusus untuk Mas Denny yang lagi di Paris, Mas Denny lagi di Paris sekarang," kata Happy Asmara, di kawasan Daan Mogot, Jakarta Barat, Rabu (16/3/2022) malam.
Happy Asmara memboyong dua piala untuk kategori Lagu Dengan Bahasa Daerah Paling Ngetop lewat lagu "Satru" yang dibawakannya duet dengan Denny Caknan dan Penyanyi Dengan Bahasa Daerah Paling Ngetop. Ia pun berterima kasih atas dukungan penggemar selama ini.
"Ya makasih buat semuanya yang sudah dukung Happy dan Denny Caknan," tuturnya.
Penghargaan tersebut membuat perempuan berusia 22 tahun itu semakin semangat untuk berkarya. Ia pun menjanjikan akan terus melestarikan bahasa Jawa dalam tiap karyanya.
"Pasti aku semakin semangat lagi berkarya dan tentu kita harus tetap mempertahankan bahasa Jawa, rak iso ilang (nggak boleh hilang)," ucap pedangdut asal Kediri itu.
Happy Asmara juga sudah memiliki ancang-ancamg untuk melahirkan karya terbarunya. Pastinya, selain konsisten dengan bahasa Jawa, ia akan membedah budaya Jawa dalam lagu-lagunya kelak.
"Ke depan tetap konsisten sama budaya jawa, kita bedah, kita eksplor, lebih meningkatkan kualitas lagi," imbuh Happy Asmara.
Baca Juga: 7 Potret Denny Caknan Dangdutan di Paris, Meriah Banget!
Berita Terkait
-
Happy Asmara dan Gilga Sahid Tengah Berduka, Potingan Jadi Sorotan
-
Happy Asmara Isyaratkan Keguguran? Unggahan Pilu Bareng Gilga Sahid Bikin Mewek
-
Gebrakan HUT RI ke-80: Penyanyi Top Guncang 5 Panggung Rakyat Jakarta, Ada Ayu Ting Ting
-
Kecewa Ditinggal Happy Asmara, Bupati Pati Sudewo Langsung Kena Skakmat
-
Ria Ricis Gelar Pesta Ultah Mewah Buat Moana, Habiskan Biaya Rp 1 Miliar dan Undang Denny Caknan
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- 7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
- 8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
- 15 Kode Redeem FC Mobile Aktif 10 Oktober 2025: Segera Dapatkan Golden Goals & Asian Qualifier!
Pilihan
-
Pundit Belanda: Patrick Kluivert, Alex Pastoor Cs Gagal Total
-
Tekstil RI Suram, Pengusaha Minta Tolong ke Menkeu Purbaya
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
Terkini
-
Viral Siswa Protes Menu MBG Selalu Ikan Lele, Balasan Petugas Katering Tuai Sorotan
-
Bukan Kali Pertama, Simak Lagi Alasan Denada Jual Rumahnya di Masa Lalu
-
Jarak Kehamilan Lesti Kejora Dinyinyiri, Rizky Billar Pasang Badan: Dokter Sudah Kasih Lampu Hijau
-
Ivan Gunawan Anggap Pernikahan Bukan Keharusan
-
Perubahan Aneh Steffi Zamora Selama Hamil: Bisa Cium Bau Kulit Orang, Makin Manja ke Suami
-
Mirip Tapi Tak Sama, Mengungkap Fakta Unik di Balik Kemiripan Keira Knightley dan Natalie Portman
-
Zeda Salim Blak-blakan Ungkap Karakter Asli Ammar Zoni: Dzolim!
-
Steffi Zamora Bakal Melahirkan Anak Pertamanya Desember Mendatang
-
Karya Kerap Disalahgunakan, Baskara Putra Sedih Lagunya Dipakai untuk Konten Kekerasan
-
Dituding Penyembah Setan karena Aksi Panggungnya, Baskara Putra: Itu Cuma Konsep Horor