Suara.com - Penyanyi Raisa baru saja merilis album terbarunya yang bertajuk It's Personal (The Album). Keberhasilan itu rupanya tak lepas dari dukungan suami tercinta, Hamish Daud.
Memiliki latar belakang yang berbeda, Hamish Daud menjadi tempat Raisa berdiskusi tentang lagu-lagunya. Hal tersebut diungkap ibu anak satu itu saat konferensi pers di Plaza Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (17/3/2022).
"Support dengan cara pasti semangatin pas aku rekaman. Pas aku pulang juga selalu, dia pertama kali denger lagu yang barusan aku rekam. Ya mungkin dikatakan beda dunia banget jadi aku bisa dengan panjang dan lebar nyeritain," kata Raisa.
"Kedua bener-bener ngupas lagu ini tentang ini, ini, bayangin kamu gini, gini, jadi dia kaya jadi tempat latihan aku buat ngebahas lagu, jadi itu nyenengin banget," sambungnya.
Tak sekedar menjadi pendengar dan memberikan masukan, Hamish Daud menunjukkan dukungannya dengan membebaskan Raisa saat berkarya. Ia tak ingin menggangu sang istri ketika membuat lagu.
"Dan kalau aku di studio nggak nanya-nanyain "kok lama si rekamannya?' Menurut aku itu penting banget karena ngerusak mood kan, kayak kita rekaman belum selesai disuruh pulang. Tapi alhamdulillah nggak ada kayak gitu," ungkapnya.
Terlebih lagi di masa pandemi Covid-19. Hamish Daud sangat memperhatikan kesehatan mental Raisa bak bisa merasakan perasaan istri tercinta yang berprofesi sebagai seorang penyanyi.
"Dia tahu banget memang passion aku nyanyi dan aku juga mungkin dua tahun belakangan ini kan nggak bisa manggung, terus ada sesuatu yang hilang lah dari aku karena aku nggak bisa ketemu penonton beneran. Jadi aku nuanginnya semua dalam karya, nuanginnya semua direkaman," tuturnya.
"Malah dia senang kalau aku lagi mau rekaman, kalau aku lagi mau ke studio gitu dia senang banget. Karena dia tau aku pulang-pulang pasti seger," sambung Raisa.
Baca Juga: Lahirkan Album Keempat It's Personal, Raisa Ceritakan Romansa Lebih Dewasa
Berita Terkait
-
Josh Groban Kembali ke Indonesia Usai Satu Dekade, Raisa Jadi Tamu Spesial
-
Film Malam 3 Yasinan: Debut Menantang Shalom Razade dan Hamish Daud
-
Pesta Rakyat Terbesar di Timur Indonesia Siap Digelar, Hadirkan NDX AKA Hingga 100 Paket Umrah
-
Raisa dan Ayu Ting Ting Duet Satu Panggung, Warganet: Duo Single Mom Hebat!
-
Resmi Cerai Secara Verstek, Raisa dan Hamish Daud Sepakati Co-Parenting
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Menikah Besok, Intip Jadwal Live Streamingnya
-
Betrand Peto Diisukan Diusir Sarwendah, Jordi Onsu Semprot Penyebar Hoaks: Bohong!
-
Konten Promosi Whip Pink Tuai Kritik, Brand Tahu Kalau Disalahgunakan?
-
Diungkit soal Masa Lalu dengan Wendy Walters, Reza Arap Janji Perjuangkan Nama Baik Lula Lahfah
-
Curhat Pilu Lula Lahfah ke Keanu Agl Sehari Sebelum Meninggal Dunia: Gue Takut Banget
-
Dispatch Ungkap Rahasia Cha Eun Woo Hindari Pajak Rp230 Miliar, Semua Anggota Keluarga Terlibat
-
Nyesek! Keanu Agl Bongkar Rencana Bareng Lula Lahfah Bulan Depan
-
Momen Haru Wendy Walters di Pemakaman Lula Lahfah, Unggah Foto Kenangan di IG
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal